Mirip Jakarta, Warga Amerika Rugi Rp922 Triliun Akibat Jalan Berlubang

Kamis, 03 Februari 2022 - 21:26 WIB
loading...
A A A


2. Indiana

Indiana masuk dalam urutan kedua dengan jalan berlubang terburuk kedua di Amerika Serikat. Kota-kota yang sering dikeluhkan warganya, yaitu Lafayette (peringat 4), Indianapolis (9), South Bend-Elkhart (28), dan Ft. Wayne (34).

3. Michigan

Water-Winter Wonderland menjadi Wasteland Washboarded Warped ketika cuaca berubah seperti musim semi. Lansing adalah kota pertama yang muncul di daftar kota terburuk di AS untuk lubang di peringat ke-13. Dua kota terbesar di negara bagian - Detroit dan Grand Rapids - masing-masing menempati urutan ke-17 dan 24.

4. Nebraska

Negara bagian ini memiliki dua kotamadya yang terkenal, yakni Omaha dan Lincoln. Sayangnya kedua kota tersebut masuk dalam daftar kota-kota AS teratas untuk jalan berlubang . Omaha berada di peringkat 10 dan Lincoln di peringat 44.



5. Ohio

Ohio adalah salah satu negara bagian terparah yang banyak memiliki jalan berlubang. Ada empat kota di Ohio yang masuk dalam daftar QuoteWizard, yaitu Toledo ( peringkat 26), Cincinnati (35), Cleveland (47) dan Youngstown (49).
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Harga Mobil dan Motor...
Harga Mobil dan Motor Bakal Gila-gilaan Akibat Tarif Baru Donald Trump
Honda Bocorkan Interior...
Honda Bocorkan Interior Prototipe Prelude, Ini Isi Dalamannya
Audi Kenalkan Supercar...
Audi Kenalkan Supercar Bermesi Diesel, Segini Tenaganya
AS Umumkan Tarif Baru...
AS Umumkan Tarif Baru Mobil Buatan Luar Negeri Termasuk Indonesia
Aksi Anti Tesla Meluas,...
Aksi Anti Tesla Meluas, Keamanan Pemilik dan Karyawan Semakin Terancam
Volvo Panggil Pulang...
Volvo Panggil Pulang Mantan CEO Hakan Samuelsson: Jurus Pamungkas Hadapi Badai Industri Otomotif!
Skywell Hadirkan Mobil...
Skywell Hadirkan Mobil Listrik China Pertama di Inggris
Bakal Jadi Lawan Ducati...
Bakal Jadi Lawan Ducati Diavel, Zontes 703V Diperkenalkan
BMW R 80 G/S versi 2025...
BMW R 80 G/S versi 2025 Diluncurkan, Segini Tenaganya
Rekomendasi
Bocah 8 Tahun Terseret...
Bocah 8 Tahun Terseret Ombak Pantai Tiram Padang Pariaman
5 Kosakata Bahasa Indonesia...
5 Kosakata Bahasa Indonesia yang Penulisannya Sering Salah
Kabaharkam Polri Imbau...
Kabaharkam Polri Imbau Pemudik di Bakauheni Waspada di Perjalanan
Kota Kelahiran Cleopatra...
Kota Kelahiran Cleopatra Ditemukan setelah Ribuan Tahun Menghilang
Arus Balik di Cipali-Palikanci...
Arus Balik di Cipali-Palikanci dan Pantura Cirebon Ramai Lancar
China Luncurkan Robot...
China Luncurkan Robot Tangan yang Punya Sensitivitas seperti Jari Manusia
Berita Terkini
Tarif Impor Trump Jadi...
Tarif Impor Trump Jadi Mimpi Buruk Industri Otomotif China
2 jam yang lalu
Harga Mobil dan Motor...
Harga Mobil dan Motor Bakal Gila-gilaan Akibat Tarif Baru Donald Trump
4 jam yang lalu
CEO XPENG: Mobil Terbang...
CEO XPENG: Mobil Terbang Akan Lebih Banyak Dibeli Dibandingkan Kendaraan Listrik
5 jam yang lalu
Honda Bocorkan Interior...
Honda Bocorkan Interior Prototipe Prelude, Ini Isi Dalamannya
7 jam yang lalu
Audi Kenalkan Supercar...
Audi Kenalkan Supercar Bermesi Diesel, Segini Tenaganya
10 jam yang lalu
AS Umumkan Tarif Baru...
AS Umumkan Tarif Baru Mobil Buatan Luar Negeri Termasuk Indonesia
13 jam yang lalu
Infografis
Warga Argentina Beramai-ramai...
Warga Argentina Beramai-ramai Membuang Dolar Amerika
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved