Ini Fungsi Alat-alat Berat yang Siap Muluskan Lagi Aspal Sirkuit Mandalika

Sabtu, 19 Februari 2022 - 10:15 WIB
loading...
A A A

Alat berat ini umumnya dipakai untuk pekerjaan penggilasan akhir, misalkan untuk pekerjaan penggilasan aspal beton supaya didapat hasil akhir permukaan yang rata. Alat ini memberi trek yang serupa pada semasing rodanya, dan beratnya di antara 8-14 ton, dan jika diharapkan bisa berisi air, hingga bisa menambahkan berat 25-60%.

3. Asphalt Distributor
Ini Fungsi Alat-alat Berat yang Siap Muluskan Lagi Aspal Sirkuit Mandalika


Asphalt Distributor digunakan untuk menyemprotkan aspal cair panas ke atas permukaan pada pekerjaan finishing jalan, secara merata dengan kecepatan yang sama. Asphalt Distributor dilengkapi dengan burner untuk memasak aspal.

Selain itu dilengkapi juga dengan pompas aspal yang tahan panas untuk menyemprot aspal cair panas. Tangki Asphalt Distributor dilengkapi dengan Heating Pipe sehingga dapat bekerja lebih optimal dan jangkauan jarak operasi yang cukup panjang.
(wsb)
Halaman :
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright ©2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.2320 seconds (0.1#10.140)