Giorno Hadir, Yamaha dan Honda Kompak Bikin Piaggio Gigit Jari

Senin, 28 Maret 2022 - 20:09 WIB
loading...
Giorno Hadir, Yamaha...
Honda Giorno siap bersaing dengan Yamaha Fazzio rebut pasar Piaggio. FOTO/ IST
A A A
TOKYO - Demam motor Vespa matik dari Piaggio rupanya mengusik merek-merek motor Jepang. Usai Yamaha Fazzio, Honda dikabarkan akan luncurkan Giorno 2022 yang tampang tak beda jauh dari Vespa dan Fazzio.

Honda Giorno 2022 sendiri di Jepang merupakan skutik retro modern yang dibekali mesin berkapasitas 50 cc hingga 125cc.



Seperti dilansir dari YoungMachine, sebagai informasi, Honda Giorno sendiri aslinya sudah meluncur sejak lama.
Giorno Hadir, Yamaha dan Honda Kompak Bikin Piaggio Gigit Jari

Namun untuk di tahun 2022 ini, Honda Jepang kembali merilis Honda Giorno 2022 dalam versi warna baru.

Warna baru Honda Giorno 2022 di Jepang akan tersedia dalam warna Virgin Beige, Pearl Deep Mud Grey, Matte Armored Green Metallic dan Summer Pink.

Kapasitas mesin motor matic ini sebesar 49 cc 1 silinder, 4 langkah, didinginkan oleh radiator.
Giorno Hadir, Yamaha dan Honda Kompak Bikin Piaggio Gigit Jari

Tenaga maksimum 4,5 PS atau sekitar 4,3 dk pada 8.000 rpm. Sedangkan kapasitas tangki bahan bakar sendiri sebesar 4,5 liter.

Fitur-fiturnya sederhana layaknya motor matic dengan mesin kecil. Hal ini karena motor matic ini ditujukan untuk para pemula yang hanya berkendara di perkotaan dalam jarak dekat.
Giorno Hadir, Yamaha dan Honda Kompak Bikin Piaggio Gigit Jari

Tentu saja, nilai jual utama Honda Giorno 2022 tetap pada desainnya yang unik dan retro.

Di sana, Honda Giorno 2022 rencananya akan dijual seharaga 170.566 Yen atau setara Rp21 jutaan .
(wbs)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Merek China Zonsen Siap...
Merek China Zonsen Siap Selamatkan Aprilia RSV 1000
Inilah 10 Model Honda...
Inilah 10 Model Honda Beat di Indonesia
Rekomendasi Oli Bagus...
Rekomendasi Oli Bagus untuk Yamaha Mio Karbu, Mana yang Terbaik?
Benelli Leoncino 400...
Benelli Leoncino 400 Diluncurkan, Penggerak Roda Gunakan V-Belt
Toyota C-HR High Hero...
Toyota C-HR High Hero Diperkenalkan hanya untuk Pasar Eropa
Yamaha GEAR ULTIMA Diluncurkan,...
Yamaha GEAR ULTIMA Diluncurkan, Ini Fitur Pembeda dengan Skutik Lain
Kawasaki Siap Luncurkan...
Kawasaki Siap Luncurkan Ninja H2 Hidrogen, Ini Bocorannya
Yamaha GEAR ULTIMA Diluncurkan,...
Yamaha GEAR ULTIMA Diluncurkan, Ini Spek Mesinnya
Cara Menghidupkan Vario...
Cara Menghidupkan Vario 150 Tanpa Remot
Rekomendasi
Presiden Prabowo Atur...
Presiden Prabowo Atur Sekretaris Kabinet di Bawah Setmilpres, Letkol Teddy Tak Harus Mundur dari TNI
Kebohongan Kim Soo Hyun...
Kebohongan Kim Soo Hyun Terus Terbongkar, Janji Nikahi Kim Sae Ron usai Wamil
MNC University dan Kanwil...
MNC University dan Kanwil DJP Jakarta Barat Perkuat Sinergi dalam Edukasi Pajak dan Pengembangan Tax Center
Mutasi Polri, Dirtipidnarkoba...
Mutasi Polri, Dirtipidnarkoba Bareskrim Brigjen Mukti Juharsa Diganti Brigjen Eko Hadi Santoso
20 Artis Terkenal Hollywood...
20 Artis Terkenal Hollywood Bersumpah Tidak Menggunakan Media Sosial, Brad Pitt: Gak Ada Gunanya
3 Alasan Rizky Ridho...
3 Alasan Rizky Ridho Sangat Layak Jadi Kapten Persija Jakarta, Perpaduan Jiwa Pemimpin dan Pengalaman
Berita Terkini
Cara dan Syarat Daftar...
Cara dan Syarat Daftar Mudik Gratis Pemprov DKI 2025
2 jam yang lalu
Daftar Biaya Pajak Mobil...
Daftar Biaya Pajak Mobil Innova Reborn, Yuk Simak sebelum Beli Bekasnya
6 jam yang lalu
8 Merek Ban Paling Berharga...
8 Merek Ban Paling Berharga pada Tahun 2024
6 jam yang lalu
Turun 15 Persen, Saham...
Turun 15 Persen, Saham Tesla Menukik Tajam
8 jam yang lalu
Volkswagen Akan Kembali...
Volkswagen Akan Kembali Gunakan Tombol Kontrol Fisik Bukan Sentuh
10 jam yang lalu
Merek China Zonsen Siap...
Merek China Zonsen Siap Selamatkan Aprilia RSV 1000
14 jam yang lalu
Infografis
Daftar Skuad Timnas...
Daftar Skuad Timnas Indonesia Hadapi Australia dan Bahrain
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved