Terinspirasi Mercedes-AMG GT R, Kapal Ini Dibuat Super Cepat

Senin, 20 Februari 2017 - 13:00 WIB
Terinspirasi Mercedes-AMG...
Terinspirasi Mercedes-AMG GT R, Kapal Ini Dibuat Super Cepat
A A A
JAKARTA - Terinspirasi dari salah produk, sebuah perusahaan membangun kapalnya serupa dengan Mercedes-AMG GT R. Diberi nama Cigarette Racing 50 Marauder AMG 2017, kapal ini diperkenalkan dalam ajang Miami International Boat Show 2017.

Menurut perusahaan, kapal ini terbuat dari bahan serat karbon yang membuat bobot kapal lebih ringan. Pada bagian dek, kokpit, dan konsol menggunakan advanced laminate analysis techniques, yang juga dibangun daribahan serat karbon dengan inti busa.

Sementara bagiam mesin bermatrial serat karbon berpadu vacuum infusion technology. Alhasil dengan bahan yang digunakan, kapal ini memiliki bobot lebih ringan 1.300 pound.

"Kapal edisi terbaru ini sekaligus memperingati 10 tahun kemitraan dengan Cigarette Racing, sekaligus perayaan ulang tahun ke-50 Mercedes-AMG," ujar ketua Dewan Manajemen Mercedes-AMG GmbH,Tobias Moers, dikutip dari Autoguide, Senin (20/2/2017).

Kapal cepat ini menggendong mesin 1550/1350 Quad Cam 4 Valve (QC4v) Mercury Racing dan M8 stern drive. Dengan bekal yang dimiliki, kapal ini mampu menghasilkan daya hingga 3.100 tenaga kuda.

Sedangkan Dua FOBS kunci elektronik disebut memungkinkan operator untuk beralih dan meningkatkan daya mesin. Race fob kunci bisa membuka hingga 1.550 tenaga kuda dan membutuhkan bahan bakar balap. The Pleasure key fob digunakan untuk beroperasi pada 1.350 tenaga kuda dengan bahan bakar 91-oktan.
(wbs)
Berita Terkait
Sah, Daimler Ganti Nama...
Sah, Daimler Ganti Nama Jadi Mercedes-Benz Group AG
Buktikan Status Dealer...
Buktikan Status Dealer Truk Mercedes Terbaik, PT Alun Indah Serah Terima 17 Unit Arocs
Daimler Jual Pabrik...
Daimler Jual Pabrik Smart di Prancis ke Perusahaan Inggris
Cocok dengan Sopir Indonesia,...
Cocok dengan Sopir Indonesia, Truk Axor M-Cab Euro 4 Punya Tempat Tidur Luas
Truk Tua Kembali Perkasa!...
Truk Tua Kembali Perkasa! Daimler Rilis Suku Cadang untuk Truk Mercedes-Benz Seri Lama
Pasar Komersial Meningkat,...
Pasar Komersial Meningkat, Daimler Usung Kendaraan Ramah Lingkungan
Berita Terkini
Moeldoko: Tanpa TKDN,...
Moeldoko: Tanpa TKDN, Indonesia Hanya Jadi Pusat Impor Kendaraan Listrik
1 jam yang lalu
17 Tahun, Harga Mati!...
17 Tahun, Harga Mati! Dedi Mulyadi Larang Pelajar Bawa Motor, Ini Aturan SIM Sebenarnya!
1 jam yang lalu
First to File dan Error...
First to File dan Error in Persona! 2 Alasan Gugatan Merek Denza oleh BYD Kandas di Pengadilan
1 jam yang lalu
Skyworth K Disulap Jadi...
Skyworth K Disulap Jadi SUV Listrik Polytron! Apa Saja Sih Fitur dan Keunggulannya?
2 jam yang lalu
Siapa Gerangan Skyworth...
Siapa Gerangan Skyworth Auto? Raksasa China yang Kawin dengan Polytron di Pasar Mobil Listrik!
2 jam yang lalu
Meluncur Besok, Ini...
Meluncur Besok, Ini Bocoran Mobil Listrik Perdana Perusahaan Lokal dari Kudus!
3 jam yang lalu
Infografis
Kapal Induk Kedua Tiba...
Kapal Induk Kedua Tiba di Timur Tengah, AS Serius Ancam Iran
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved