BMW R nineT Scrambler Hadir dengan Tangki Baru

Kamis, 08 Juni 2017 - 10:02 WIB
BMW R nineT Scrambler...
BMW R nineT Scrambler Hadir dengan Tangki Baru
A A A
BERLIN - Setelah diperkenalkan pada Oktober tahun lalu melalui varian yang dilengkapi tangki minyak Brushed Aluminium, BMW Motorrad memperkenalkan pula varian baru BMW R nineT Scrambler dengan Tangki Minyak monolitik Metalik Matte.

BMW R nineT Scrambler tampil klasik melalui proporsi ikonik yang terdiri dari mesin boxer, tangki bahan bakar berukuran kompak dan bagian belakang Filigree.

Pabrikan asal Jerman, BMW resmi memperkenalkan motor sport R Ninet 2017. BMW melengkapi model sport teranyar itu dengan akrapovic tingkat tinggi ditambah beberapa sentuhan.

Dilansir dari RideApart, untuk menampilkan kesan yang lebih simple terhadap model sportnya, BMW telah membuang bagian-bagian pada R Ninet agar terlihat lebih rapi dan sport. Selain itu, model ini mendapatkan sebuah tambahan knalpot baru.

Namun, perubahan yang paling signifikan terlihat pada standar tangki aluminium baru, yang akan tersedia dalam dua versi. BMW menyediakannya dengan versi hand-brushed, gloss-varnished dan dengan jahitan pengelasan yang terlihat.

Tidak hanya itu, BMW juga telah melengkapinya dengan sistem ABS dan grip yang telah dipanaskan sebagai standar bersama dengan indikator LED. Untuk model Sport terbarunya tersebut BMW membanderol 12.990 euro atau sekitar Rp193 juta.
(wbs)
Berita Terkait
Daftar Biaya Pajak BMW...
Daftar Biaya Pajak BMW 320, dari Setiap Generasi
BMW Naik Level: Purna...
BMW Naik Level: Purna Jual Jadi Prioritas, Pelanggan Dimanjakan Habis-habisan!
Motor Favorit Ariel...
Motor Favorit Ariel Noah Ganti Nama, Punya Tampilan Baru
BMW R 18 Tahun Pembuatan...
BMW R 18 Tahun Pembuatan 2021-2024 Ditarik Kembali, Ini Masalahnya
BMW i5 Touring: Station...
BMW i5 Touring: Station Wagon Listrik Pertama BMW, Siap Bikin Iri Tetangga!
BMW Ubah Suara Knalpot...
BMW Ubah Suara Knalpot M3 dan M4 Pakai Software Canggih
Berita Terkini
Harley Davidson Banting...
Harley Davidson Banting Harga Imbas Tarif Impor AS
1 jam yang lalu
Tarif Impor Kendaraan...
Tarif Impor Kendaraan Mencapai 25% Bisa Bikin Babak Belur Industri Otomotif ASEAN
2 jam yang lalu
Rencana Besar Industri...
Rencana Besar Industri Otomotif AS usai Tarif Impor Baru Diberlakukan
5 jam yang lalu
Industri Otomotif AS...
Industri Otomotif AS Keberatan dengan Tarif Impor Baru Trump
6 jam yang lalu
Honda Berniat Memperluas...
Honda Berniat Memperluas Bisnisnya hingga ke Luar Angkasa
8 jam yang lalu
Dealer Neta di Singapura...
Dealer Neta di Singapura Ditutup setelah 3 Bulan Dibuka
10 jam yang lalu
Infografis
5 Negara Islam dengan...
5 Negara Islam dengan Kekuatan Militer Terkuat di Dunia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved