Produksi Perdana Mobil Listrik Tesla Model 3 Dikirim Akhir Juli

Selasa, 11 Juli 2017 - 00:13 WIB
Produksi Perdana Mobil...
Produksi Perdana Mobil Listrik Tesla Model 3 Dikirim Akhir Juli
A A A
JAKARTA - Co-founder Tesla Elon Musk akhirnya meluncurkan produksi mobil listrik Model 3 pertama perakitan perusahaan di Freemont, California, Amerika Serikat (AS). Ini merupakan mobil listrik versi "pasar massal" yang ditetapkan untuk umum pada akhir bulan ini.

Namun, baru 30 kendaraan yang akan diserahkan pada 28 Juli 2017. Jumlah tersebut dijadwalkan akan meningkat menjadi 20.000 per bulan pada Desember.

Produksi Perdana Mobil Listrik Tesla Model 3 Dikirim Akhir Juli

Tesla Model 3
Tesla Model 3
Dilansir dari TecheBlog, Senin (10/7/2017), Model 3 dibanderol sekitar USD35.000 (Rp460 juta/USD), hal ini membuatnya menjadi versi yang lebih ramah bagi konsumen dari Model S yang lebih mewah.

"Belum diketahui persis berapa banyak unit yang akan pergi ke karyawan Tesla, tetapi kita tahu contoh pertama 30 unit akan dikirim ke pelanggan pada 28 Juli," tulis laporan Car Scoops.

Sebanyak 100 pelanggan akan menerima Model 3S pada Agustus dan pengiriman akan mencapai 1.500 pada September. Tesla sendiri berharap bisa memproduksi 500.000 Model 3s setiap tahunnya.
(dmd)
Berita Terkait
Gembosi Tesla, General...
Gembosi Tesla, General Motors Siapkan 30 Model Mobil Listrik
Dibantu Perakit iPhone,...
Dibantu Perakit iPhone, Lordstown Motors Tantang Truk Listrik Buatan Tesla
Mau Buat 30 Mobil Listrik,...
Mau Buat 30 Mobil Listrik, GM Siapkan Dana Rp378,2 Triliun
GM Tumbang di China,...
GM Tumbang di China, Bisnis 100 Tahun Hancur Akibat Revolusi Mobil Listrik
Pil Pahit Mobil Listrik,...
Pil Pahit Mobil Listrik, Bikin Pusing Produsen Otomotif Dunia
Ford Diprediksi Akan...
Ford Diprediksi Akan Rebut Pasar Tesla
Berita Terkini
Pabrik Neta Dikepung...
Pabrik Neta Dikepung Karyawan Dealer Imbas Mobil Tak Dikirim
12 jam yang lalu
Yamaha Cygnus Gryphus...
Yamaha Cygnus Gryphus Penantang Honda Vario Diluncurkan, 1 Liter Tembus 42 Km
13 jam yang lalu
Divonis Berbahaya, Eropa...
Divonis Berbahaya, Eropa Larang Penggunaan Serat Karbon untuk Kendaraan
16 jam yang lalu
Hindari Tarif Trump,...
Hindari Tarif Trump, Mitsubishi Hentikan Semua Ekspor Kendaraan ke Amerika
18 jam yang lalu
Mobil yang Bisa Dikendarai...
Mobil yang Bisa Dikendarai Terbalik dan Menempel di Dinding Diperkenalkan
20 jam yang lalu
Persaingan Teknologi...
Persaingan Teknologi Kaca Film di Era Industri Mobil Listrik
1 hari yang lalu
Infografis
Wireless Charger Mobil...
Wireless Charger Mobil Listrik Sudah di Depan Mata, Mirip HP
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved