Mercedes AMG Lepas 25% Saham MV Agusta

Rabu, 03 Januari 2018 - 05:17 WIB
Mercedes AMG Lepas 25%...
Mercedes AMG Lepas 25% Saham MV Agusta
A A A
VARESE - Seperti diketahui, Mercedes-AMG merupakan salah satu pemilik saham dari MV Agusta. Pabrikan asal Jerman tersebut memegang 25% saham dari Agusta.

Namun seperti dilansir dari Carcoops, Selasa (2/1/2018), perusahaan induk pabrikan motor yang bermarkas di Italia tersebut kembali mengakuisisinya. Dengan begitu, MV Agusta kini kembali menjadi pemegang saham penuh.

Sebelumnya saham MV Agusta sempat dibeli oleh produsen mobil asal Malaysia, Proton. Lalu kepemilikan diteruskan ke perusahaan pembiayaan Swiss. Setelah itu sub brand MV Agusta yakni Husqvarna, dijual ke BMW dan selama 12 bulan, Harley-Davidson mengakuisisi saham pengendali di perusahaan tersebut.

Pada 2014, Mercedes-AMG membeli 25 persen saham MV Agusta. Manuver Mercedes diduga untuk menyaingi Audi yang telah membeli Ducati.

Kemudian Mercedes-AMG sendiri mengumumkan niatnya untuk menjual saham MV Agusta pada Juli nanti.
(mim)
Berita Terkait
MV Agusta Superveloce...
MV Agusta Superveloce 2020 Hadir dalam Dua Pilihan Warna Baru
Lagi-lagi MV Agusta...
Lagi-lagi MV Agusta Terancam Bangkrut
Kekar Seperti Badak,...
Kekar Seperti Badak, MV Agusta Rush 1000 Siap Diproduksi Juni 2020
KTM Resmi Caplok Mayoritas...
KTM Resmi Caplok Mayoritas Saham MV Agusta
Tampang Badak, MV Agusta...
Tampang Badak, MV Agusta Rush 1000 Siap Diproduksi Juni 2020
MV Agusta Lahirkan 150...
MV Agusta Lahirkan 150 Motor Bertenaga Brutal
Berita Terkini
Industri Otomotif AS...
Industri Otomotif AS Desak Trump Cabut Tarif Impor Kendaraan 25%
6 jam yang lalu
Lawan Robot Humanoid...
Lawan Robot Humanoid Tesla, OMODA dan JAECOO Luncurkan AiMOGA
9 jam yang lalu
Parkir Semudah Kedipan...
Parkir Semudah Kedipan Mata! SUV Jetour G700 Punya Asisten Gaib: 12 Mata & Otak Cerdas!
10 jam yang lalu
Lahir untuk Bertualang,...
Lahir untuk Bertualang, Gagah di Perkotaan: Jetour T2, Penantang Baru yang Siap Guncang Pasar SUV di Indonesia!
11 jam yang lalu
Jetour Bakal Sulap Diler...
Jetour Bakal Sulap Diler Jadi Tempat Nongkrong Traveler! Ekspansi Gila-gilaan, Penjualan Sesuai Target
11 jam yang lalu
Seres 3 Resmi Mengaspal...
Seres 3 Resmi Mengaspal di PEVS 2025: SUV Listrik Penjelajah Urban dengan Harga Menggoda!
12 jam yang lalu
Infografis
China Luncurkan AI Baru...
China Luncurkan AI Baru Manus, Pintar Analisis Pasar Saham
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved