Momen Langka Pecinta Audi dan VW di Indonesia Jajal SUV Jerman

Sabtu, 24 Februari 2018 - 17:08 WIB
Momen Langka Pecinta...
Momen Langka Pecinta Audi dan VW di Indonesia Jajal SUV Jerman
A A A
SERPONG - Pecinta SUV Audi dan Volkswagen (VW) di Indonesia mendapatkan kesempatan langka untuk merasakan langsung pengalaman berkendara SUV premium produk Jerman. Mereka bisa membuktikan sendiri kenyamanan dan ketangguhan SUV berkelas.

Mengambil tajuk Audi & VW Offensive SUV, PT Garuda Mataram Motor ingin memberikan kesempatan kepada konsumen mencoba SUV andalan seperti Audi Q3, Audi Q5, Audi Q7, dan VW Tiguana. Kesempatan itu diberikan mulai 23 Februari hingga 25 Februari 2018 di AEON Mall, BSD City, Tangerang Selatan.

‘’Audi & VW Offensive SUV ini menjadi kesempatan para pecinta merek Audi dan VW untuk merasakan lansgung ketangguhan SUV buatan Jerman,’’kata Chief Operation Officer PT Garuda Mataram Motor, Jonas Chendana, di BSD City, Sabtu (24/2/2018).

Selain model SUV Audi Q3, Q5, Q7, dan Tiguana, pengunjung bisa merasakan ketangguhan Audi A3, Audi A4, dan VW Polo. ‘’’Acara ini kami bikin untuk memoerkuat merek Audi dan VW di Indonesia. Momen ini juga untuk membuktikan kepada masyarakat akan komitmen kami dalam memberikan model dan teknologi terbaru Audi dan VW lengkap dengan layanan purna jualnya,’’jelasnya.

Sejumlah komunitas Audi dan VW turut hadir untuk mendukung cara tersebut. Diharapkan, dengan acara seperti ini makin mengenalkan dan memperkuat brand Audi dan VW di Indonesia.
(aww)
Berita Terkait
Daihatsu Resmikan Pabrik...
Daihatsu Resmikan Pabrik Baru KAP 2, ADM Siap Produksi Mobil Listrik
Sambut Hari Kemerdekaan...
Sambut Hari Kemerdekaan RI ke-76 VW Indonesia Hadirkan VW Tiguan Allspace Sport Edition
Komputer VW dan Audi...
Komputer VW dan Audi Diretas, Data 3 Juta Pelanggan Dicuri
Terima Tawaran dari...
Terima Tawaran dari Tim Audi, BRM TCD Terjunkan Mobil Baru di Australia
VW Akhirnya Miliki 100%...
VW Akhirnya Miliki 100% Saham Audi, dengan Nilai Akuisisi Rp3,9 Triliun
Baru Diluncurkan, Audi...
Baru Diluncurkan, Audi Sudah Recall Mobil Listrik Audi e-Tron
Berita Terkini
Cara dan Syarat Daftar...
Cara dan Syarat Daftar Mudik Gratis Pemprov DKI 2025
2 jam yang lalu
Daftar Biaya Pajak Mobil...
Daftar Biaya Pajak Mobil Innova Reborn, Yuk Simak sebelum Beli Bekasnya
5 jam yang lalu
8 Merek Ban Paling Berharga...
8 Merek Ban Paling Berharga pada Tahun 2024
6 jam yang lalu
Turun 15 Persen, Saham...
Turun 15 Persen, Saham Tesla Menukik Tajam
8 jam yang lalu
Volkswagen Akan Kembali...
Volkswagen Akan Kembali Gunakan Tombol Kontrol Fisik Bukan Sentuh
10 jam yang lalu
Merek China Zonsen Siap...
Merek China Zonsen Siap Selamatkan Aprilia RSV 1000
14 jam yang lalu
Infografis
5 Anggota NATO Terlemah...
5 Anggota NATO Terlemah di 2025, Ada Negara Paling Aman di Dunia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved