Mobil Batman Parkir di IIMS 2019, Ini Sejarah Panjang Batmobile

Minggu, 28 April 2019 - 13:03 WIB
Mobil Batman Parkir...
Mobil Batman Parkir di IIMS 2019, Ini Sejarah Panjang Batmobile
A A A
JAKARTA - Kehadiran mobil super hero Batman diIndonesia International Motor Show (IIMS) 2019 di JIExpo Kemayoran, menjadi pusat perhatian pengunjung IIMS 2019.

Diketahui, kendaraan tersebut merupakan replika yang digunakan dalam film Batman (1989) dan Batman Return (1992). Dyandra Promosindo, selaku penyelenggara IIMS 2019 membayong mobil ini langsung dari Amerika Serikat (AS), untuk memberikan pengalaman menarik bagi pengunjung.
Mobil Batman Parkir di IIMS 2019, Ini Sejarah Panjang Batmobile

Di The Dark Knight, Batman abad 21 menunggangi mobil yang lebih mirip tank militer di kota Gotham (repersentasi New York). Kemampuan artileri Batmobile meningkat jauh bahkan dibekali meriam.

Batman pertama kali muncul 75 tahun silam pada Mei 1939. Seiring perjalanannya Batmobile menjelma menjadi salah satu senjata terbaik sang manusia kelelawar.

Dilansir dari Batmobilehistory, Batmobile baru muncul pada 1941 di komik Batman edisi #5. Kemudian muncul di sampul komik untuk pertama kalinya pada edisi #20.
Mobil Batman Parkir di IIMS 2019, Ini Sejarah Panjang Batmobile

BatmobileSeiring meningkatnya popularitas Batman, pada 1966 Batmobile dibuatkan ukuran penuh untuk tampil di acara TV. Mobil ini kemudian mengalami perubahan lagi untuk tampil di serial TV kartun Superfriends pada 1970.

Hampir tiga dekade setelah serial TV, Batmobile kembali menemani Batman tampil di film layar lebar yang diperankan oleh Michael Keaton pada 1989. Di sini Batmobile beraksi sebagai mobil super penginspirasi bagi banyak orang.

Bisa dikatakan Batmobile 1989 merupakan mobil Batman yang memiliki lekuk paling indah. Mobil pahlawan super ini kemudian berubah bentuk lagi di film Batman Returns 1992, Batman Forever 1995 dan Batman&Robin pada 1997.

Tiga belas tahun kemudian pada 2010 Batmobile kembali berubah bentuk. Kali ini sang bintang diperankan Christian Bale. Judul filmnya pun berubah menjadi The Dark Knight.

Di The Dark Knight, Batman abad 21 menunggangi mobil yang lebih mirip tank militer di kota Gotham (repersentasi New York). Kemampuan artileri Batmobile meningkat jauh bahkan dibekali meriam.
(wbs)
Berita Terkait
Rolls-Royce Resmi Perkenalkan...
Rolls-Royce Resmi Perkenalkan Mobil Listrik Pertamanya
Hyundai Siap Isi Pasar...
Hyundai Siap Isi Pasar Sedan yang Mulai Ditinggal Merek Jepang
Honda Merek Otomotif...
Honda Merek Otomotif Pertama yang Memproduksi Mobil Listrik di Thailand
Vauxhall Mokka 2021...
Vauxhall Mokka 2021 Dapat Sentuhan Apple Semua Fiturnya Keren
Ford Pamer Raungan Suara...
Ford Pamer Raungan Suara Mesin V6 Ranger Generasi Terbaru
Lexus IS 2021, Bakal...
Lexus IS 2021, Bakal Jadi Sedan Mewah dengan Tampilan Lebih Sadis
Berita Terkini
Pabrik Neta Dikepung...
Pabrik Neta Dikepung Karyawan Dealer Imbas Mobil Tak Dikirim
16 jam yang lalu
Yamaha Cygnus Gryphus...
Yamaha Cygnus Gryphus Penantang Honda Vario Diluncurkan, 1 Liter Tembus 42 Km
17 jam yang lalu
Divonis Berbahaya, Eropa...
Divonis Berbahaya, Eropa Larang Penggunaan Serat Karbon untuk Kendaraan
19 jam yang lalu
Hindari Tarif Trump,...
Hindari Tarif Trump, Mitsubishi Hentikan Semua Ekspor Kendaraan ke Amerika
22 jam yang lalu
Mobil yang Bisa Dikendarai...
Mobil yang Bisa Dikendarai Terbalik dan Menempel di Dinding Diperkenalkan
23 jam yang lalu
Persaingan Teknologi...
Persaingan Teknologi Kaca Film di Era Industri Mobil Listrik
1 hari yang lalu
Infografis
Ilmuwan Klaim Temukan...
Ilmuwan Klaim Temukan Bukti Peradaban Kuno di Planet Mars
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved