Volkswagen Berambisi Ciptakan Satu Juta Mobil Listrik pada 2023

Sabtu, 04 Januari 2020 - 06:04 WIB
Volkswagen Berambisi...
Volkswagen Berambisi Ciptakan Satu Juta Mobil Listrik pada 2023
A A A
WOLFSBURG - Volkswagen berencana memproduksi satu juta mobil listrik pada 2023. Produsen mobil asal Jerman itu juga menargetkan 1,5 juta mobil listrik lada 2025.

Ambisi tersebut sebenarnya lebih cepat dua tahun dari yang target awal perusahaan. Saat ini, VW sudah menyiapkan produk mobil listriknya dan akan mulai dijual pada tahun ini.

Mengutip laman Reuters, Jumat (3/1/2020), mobil VW ID.3 yang menjadi andalan sempat diterpa masalah pada perangkat lunaknya. Namun, perusahaan kini telah berhasil menyempurnakannya. Mobil ini bakal mulai mengaspal di tahun ini.

Perangkat lunak yang disematkan VW ke mobil listriknya memang berbeda dari produsen mobil lainnya. Sebab, VW mencoba menyelaraskan anak perusahaan Volkswagen Group melalui perangkat tersebut.

Di sisi lain, sepertinya VW tidak hanya mengjadirkan VW ID.3 di tahun ini. Ada beberapa model lain yang direncanakan meluncur, antara lain crossover Nivus, big MPV Viloran, Golf Mk 8 2020, ID Crozz Concept, dan masih banyak lainnya.
(wbs)
Berita Terkait
Volkswagen Arteon 2021,...
Volkswagen Arteon 2021, Mobil Sedan Semi Otonom
Penuhi Kebutuhan Mobil...
Penuhi Kebutuhan Mobil Keluarga, Volkswagen Hadirkan Tayron X
Baru 8 Menit Diluncurkan,...
Baru 8 Menit Diluncurkan, Mobil Harga Rp1,2 Miliar Ini Ludes Terjual
Urusan Mobil Listrik,...
Urusan Mobil Listrik, Volkswagen Siap Berperang dengan Tesla
Volkswagen Akan Kembali...
Volkswagen Akan Kembali Gunakan Tombol Kontrol Fisik Bukan Sentuh
VW Kebut Bikin Mobil...
VW Kebut Bikin Mobil Listrik, Target 50% Penjualan Tahun 2030 adalah EV
Berita Terkini
Cara dan Syarat Daftar...
Cara dan Syarat Daftar Mudik Gratis Pemprov DKI 2025
2 jam yang lalu
Daftar Biaya Pajak Mobil...
Daftar Biaya Pajak Mobil Innova Reborn, Yuk Simak sebelum Beli Bekasnya
5 jam yang lalu
8 Merek Ban Paling Berharga...
8 Merek Ban Paling Berharga pada Tahun 2024
6 jam yang lalu
Turun 15 Persen, Saham...
Turun 15 Persen, Saham Tesla Menukik Tajam
8 jam yang lalu
Volkswagen Akan Kembali...
Volkswagen Akan Kembali Gunakan Tombol Kontrol Fisik Bukan Sentuh
10 jam yang lalu
Merek China Zonsen Siap...
Merek China Zonsen Siap Selamatkan Aprilia RSV 1000
14 jam yang lalu
Infografis
891 Tentara Israel Tewas...
891 Tentara Israel Tewas Selama Perang pada 2023-2024
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved