Outlander Kena Recall di Australia

Senin, 21 Juli 2014 - 13:01 WIB
Outlander Kena Recall...
Outlander Kena Recall di Australia
A A A
SYDNEY - Mitsubishi Australia mengeluarkan perintah penarikan kembali untuk model ASX dan Outlander. Pemberlakukan recall, disebabkan masalah pada transfer daya yang menyebabkan hilangnya dorongan.

Melansir laman Inautonews, Senin (21/7/2014), menurut Australian Competition and Consumer Commission (ACCC), ada 1.626 unit ASX dan Outlander yang akan terpengaruh oleh penarikan ini.

"Sebagai hasil dari kehilangan cairan transmisi, tekanan ATF mungkin drop, perpindahan gear mungkin akan gagal, lampu peringatan menyala dan dalam kasus terburuk, mogok tanpa peringatan," kata ACCC dalam siaran pers resminya.

1.324 unit Outlander yang ditarik ialah produksi dari 12 September 2012 sampai 18 Juni 2013. Sedangkan sisanya, 302 unit ASXs yang ditarik, merupakan model yang diprodusi antara 16 April-18 Juni 2013.

Hingga kini belum ada laporan terkait kecelakaan yang berkaitan dengan masalah ini. Dealer akan memeriksa mobil yang terkena dampak dan melakukan perbaikan serta penggantian secara gratis.
(dol)
Berita Terkait
Reliabilitas dan Durabilitas...
Reliabilitas dan Durabilitas Mitsubishi Triton Kunci Utama Menang di AXCR 2022
MMKSI Catatkan Penjualan...
MMKSI Catatkan Penjualan 5.842 Unit Mobil di Februari 2021
Grafis Warna Berubah,...
Grafis Warna Berubah, Mitsubishi Triton Ralliart 2025 Diperkenalkan
Customers Journey Mitsubishi...
Customers Journey Mitsubishi Motors Indonesia Melesat di GIIAS 2021
Bikin Kangen, Mitsubishi...
Bikin Kangen, Mitsubishi Outlander Sport Makin Keren
Terus Lakukan Ekspansi,...
Terus Lakukan Ekspansi, Dealer ke-160 Mitsubishi Motors Dibuka di Maros
Berita Terkini
Dijegal AS, Industri...
Dijegal AS, Industri Otomotif China Akan Berfokus di Negara ASEAN termasuk Indonesia
7 jam yang lalu
Akibat Tarif Trump,...
Akibat Tarif Trump, Nissan Hentikan Produksi Infiniti untuk Pasar AS
7 jam yang lalu
Bukti Cinta Donald Trump...
Bukti Cinta Donald Trump terhadap Harley Davidson Tak Terbantahkan
9 jam yang lalu
Harley Davidson Cari...
Harley Davidson Cari CEO Baru untuk Hadapi Tarif Impor Baru AS
12 jam yang lalu
Pengamat: Korban Terparah...
Pengamat: Korban Terparah dari Tarif Trump adalah Produsen Mobil AS
14 jam yang lalu
Stellantis Yakin Tarif...
Stellantis Yakin Tarif Impor AS Berimbas ke Alfa Romeo dan Maserati
17 jam yang lalu
Infografis
Indonesia di Puncak...
Indonesia di Puncak Klasemen, Lolos ke Piala Dunia!
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved