Can-Am Spyder Diskon Hingga Rp100 Juta

Rabu, 05 November 2014 - 16:34 WIB
Can-Am Spyder Diskon...
Can-Am Spyder Diskon Hingga Rp100 Juta
A A A
JAKARTA - PT Berani Rekreasi Perkasa (BRP) memberikan harga khusus untuk Can-Am Spyder yang baru diluncurkan. Potongan harga yang ditawarkan mulai Rp50-Rp100 juta dan hanya berlaku mulai 4-10 November 2014.

"Tidak ada program khusus tapi kita mengukur kekuatan pembeli. Tapi khusus di pameran di Mall Alam Sutera ada potongan harga tergantung negosiasi," ujar Direktur BRP Dimas Sudiro, di Alam Sutera, Tangerang, Rabu (5/11/2014).

Dimas menambahkan, Can-Am Spyder RS yang dibanderol Rp550 juta on the road DKI Jakarta, khusus pameran bisa kena potongan hingga Rp50 juta.

Sementara Can-Am Spyder RSS dan ST yang dibanderol dengan harga Rp625 juta dan Rp700 juta potongan harga yang ditawarkan tergantung negosiasi.

Can-Am Spyder ST adalah tipe terbaru dari yang menggabungkan kenyamanan dari Spyder RT (Roadster touring) namun dapat berakselarasi sperti Spyder RS (Roadster Sport).

Can-Am Spyder ST dibekali mesin Rotax 998cc yang mampu menggelontorkan tenaga 100dk pada 7.500rpm dan torsi puncak 108Nm pada putaran mesin 5.000 rpm. Daya sebesar itu hanya menggondol berat kosong sebesar 350kg.
(dol)
Berita Terkait
Perangkat Elektronik...
Perangkat Elektronik Sumbang 40% dari Harga Mobil Baru
Selera Unik Konsumen...
Selera Unik Konsumen Rolls-Royce di Indonesia Bikin Geleng-Geleng Kepala
Paris Hilton Pamer Modifikasi...
Paris Hilton Pamer Modifikasi BMW i8 Roadster
Jirah Tempur Nismo di...
Jirah Tempur Nismo di Medan Offroad
Ferrari Tua Keluaran...
Ferrari Tua Keluaran 1966 Laris Terjual Seharga Rp45,8 Miliar
Lima Tips Merawat Vespa...
Lima Tips Merawat Vespa Selama Mangkrak di Rumah
Berita Terkini
Tarif Impor Trump Jadi...
Tarif Impor Trump Jadi Mimpi Buruk Industri Otomotif China
1 jam yang lalu
Harga Mobil dan Motor...
Harga Mobil dan Motor Bakal Gila-gilaan Akibat Tarif Baru Donald Trump
2 jam yang lalu
CEO XPENG: Mobil Terbang...
CEO XPENG: Mobil Terbang Akan Lebih Banyak Dibeli Dibandingkan Kendaraan Listrik
4 jam yang lalu
Honda Bocorkan Interior...
Honda Bocorkan Interior Prototipe Prelude, Ini Isi Dalamannya
6 jam yang lalu
Audi Kenalkan Supercar...
Audi Kenalkan Supercar Bermesi Diesel, Segini Tenaganya
9 jam yang lalu
AS Umumkan Tarif Baru...
AS Umumkan Tarif Baru Mobil Buatan Luar Negeri Termasuk Indonesia
12 jam yang lalu
Infografis
Usia Pensiun Prajurit...
Usia Pensiun Prajurit TNI dari Pangkat Terendah hingga Tertinggi
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved