5 Kuburan Kereta Api Paling Menarik di Dunia, Ada yang Jadi Tempat Wisata Populer
Senin, 23 Oktober 2023 - 17:45 WIB
Karena menumpuk dan tidak terurus, mulai banyak yang menganggap tempat tersebut sebagai kuburan kereta api. Menariknya, lokasi tersebut juga menjadi tempat wisata populer bagi warga sekitar.
Foto/Historyhit
Beralih ke Eropa, ada Istvantelek Train Yard di Hungaria. Berada di pinggiran Budapest, lokasi ini adalah rumah bagi ratusan lokomotif dan kereta api yang sudah lama ditinggalkan.
Mengutip laman HistoryHit, Istvantelek Train Yard juga biasa dikenali sebagai Red Star Train Graveyard. Nama tersebut diambil dari sejumlah mesin uap MAV 424 Hungaria yang memiliki simbol ‘Bintang Merah’ di bagian depannya.
Ada satu hal menarik dari Istvantelek Train Yard. Kuburan ini menjadi rumah bagi berbagai macam jenis kereta api dari era berbeda.
Tak hanya itu, beberapa di antaranya juga disebutkan memiliki kisah kelam dalam sejarahnya. Bisa disebutkan contohnya seperti salah satu kereta yang pernah digunakan mengangkut ratusan ribu tahanan Yahudi selama Perang Dunia II.
Foto/Atlas Obscura
Sejak 1980-an, ribuan gerbong kereta terdampar di dekat kota Thessaloniki. Pihak terkait sudah berusaha menjualnya, namun tetap saja jumlahnya masih terlalu banyak dan sudah rusak.
2. Istvantelek Train Yard - Hungaria
Foto/Historyhit
Beralih ke Eropa, ada Istvantelek Train Yard di Hungaria. Berada di pinggiran Budapest, lokasi ini adalah rumah bagi ratusan lokomotif dan kereta api yang sudah lama ditinggalkan.
Mengutip laman HistoryHit, Istvantelek Train Yard juga biasa dikenali sebagai Red Star Train Graveyard. Nama tersebut diambil dari sejumlah mesin uap MAV 424 Hungaria yang memiliki simbol ‘Bintang Merah’ di bagian depannya.
Ada satu hal menarik dari Istvantelek Train Yard. Kuburan ini menjadi rumah bagi berbagai macam jenis kereta api dari era berbeda.
Tak hanya itu, beberapa di antaranya juga disebutkan memiliki kisah kelam dalam sejarahnya. Bisa disebutkan contohnya seperti salah satu kereta yang pernah digunakan mengangkut ratusan ribu tahanan Yahudi selama Perang Dunia II.
3. Thessaloniki Train Cemetery - Yunani
Foto/Atlas Obscura
Sejak 1980-an, ribuan gerbong kereta terdampar di dekat kota Thessaloniki. Pihak terkait sudah berusaha menjualnya, namun tetap saja jumlahnya masih terlalu banyak dan sudah rusak.
tulis komentar anda