Lupakan Tesla Cybertruck, Hummer EV Bakal Hadir di Indonesia

Selasa, 23 Januari 2024 - 06:44 WIB
Dia juga mengklaim telah mendapatkan izin serta legalitas untuk mendistribusikan mobil-mobil tersebut ke negara-negara mobil setir kanan seperti Indonesia.

Sayangnya Rob Hill tidak mengumumkan secara pasti jadwal kedatangan Hummer EV SUV ke TAnah Air.



Hummer EV SUV dan HUmmer EV pickup. Foto: GMC

"Hummer EV SUV setir kanan pertama di dunia akan dikirim dan kami sudah memiliki jumlah pemesanan yang datang dari Jakarta," jelasnya.

Yang pasti hadirnya Hummer EV SUV tentu jadi hal yang menarik. Pasalnya dari segi spesifikasi Hummer EV SUV bukan mobil sembarangan. Apalagi

mobil tersebut juga sudah setir kanan.

Kelebihan itu mustahil buat Tesla Cybertruck karena saat iini memutuskan tidak membuat mobil-mobil listrik setir kanan untuk sementara.

Diketahui Hummer EV SUV itu yang hadir di Indonesia dilengkapi dengan baterai 200 kWh. Mobil listrik gagak itu dilengkapi dengan tiga motor listrik dengan kekuatan 830 daya kuda.

Halaman :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More