4 Penyebab Lampu Mesin Senyap Tidak Menyala saat On

Rabu, 05 Juni 2024 - 19:06 WIB


4. Unit Kontrol Mesin (ECU) Rusak



ECU kerap disebut sebagai komputer kendaraan berfungsi penting untuk menjalankan berbagai sensor di kendaraan. Dalam kasus yang jarang terjadi, ECU yang tidak berfungsi dapat menjadi penyebab lampu mesin belakang senyap rusak. Masalah ECU memerlukan bantuan ahli dari mekanik bersertifikat khusus.

Lampu Mesin Senyap yang tidak menyala saat on harus segera ditangani karena dapat merembet ke berbagai kerusakan lainnya. Misalnya, kemampuan efisiensi bahan bakar berkurang serta membahayakan pengemudi.

Sebagai bentuk pencegahan, pemilik kendaraan wajib melakukan perawatan rutin serta lebih jeli memerhatikan perubahan suara, getaran, atau perubahan performa yang tidak biasa. Lantaran hal-hal tadi bisa menjadi tanda peringatan dini potensi masalah.

MG/Muhammad Rauzan Ranupane Ramadan
(msf)
Halaman :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More