5 Mobil Pertama yang Pengaruhi Industri Otomotif Dunia
Selasa, 12 Januari 2021 - 17:29 WIB
Fabbrica Italiana di Automobili Torino didirikan pada tahun 1899 dan pabrik pertamanya dibuka pada tahun 1900. Tahun itu hanya 24 mobil yang pernah dibuat. Model pertama perusahaan ini mobil bermesin twin-flat 679cc dengan 4 hp. (Baca juga: Pernah Jadi Petaka, Inilah Sensor Otomatis Boeing 737 Series)
Selanjutnya mobil diupgrade dan mendapatkan mesin 837cc. Fiat dimulai dengan hanya 35 karyawan. Pada tahun 1908 Fiat memiliki 2.700 orang karyawan dan mampu menghasilkan 5.000 mobil setiap tahun.
Selanjutnya mobil diupgrade dan mendapatkan mesin 837cc. Fiat dimulai dengan hanya 35 karyawan. Pada tahun 1908 Fiat memiliki 2.700 orang karyawan dan mampu menghasilkan 5.000 mobil setiap tahun.
(ysw)
tulis komentar anda