5 Mitos Yang Salah Kaprah Masih Dipercaya Oleh Penggendara Bermotor

Rabu, 14 Juli 2021 - 12:07 WIB
Pernyataan ini kurang tepat. Secara dimensi kendaraan memang motor kecil lebih mudah dikendalikan saat lalu lintas padat. Namun itu semua kembali lagi pada skill gaya berkendara Anda. Hal paling terpenting adalah menyalip dengan bijak dan sesuai ketentuan. Agar tidak berpotensi timbulkan kecelakaan akibat akselerasi dan gerakan cepat yang membuat pengendara lain kaget dan terjatuh.

4. Jika motor Anda berpotensi tabrakan segera jatuhkan diri

Ini justru akan mencelakaan Anda dan mengakibatkan luka yang serius. Cara paling tepat jika dihadapkan pada kondisi akan bertabrakan maka Anda harus menghindari dengan berbelok ke area yang kosong dan aman atau dengan mengentikan kendaraan Anda dengan cepat dengan hati—hati.

5. Memakai helm full face menghalangi pandangan samping

Salah besar jika Anda mempercayai mitos tersebut. Helm full face sudah dirancang dan di survei oleh pabrikan dalam memberikan pandangan seluas 210 derajat terhadap pengguna kendaraan sepeda motor. Justru menggunakan helm full face diklaim lebih aman karena dapat melindungi seluruh kepala Anda mulai dari wajah, dagu.
(wsb)
Halaman :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More