Penyebab Air Radiator Mobil Cepat Habis yang Sering Dianggap Remeh

Rabu, 06 April 2022 - 14:53 WIB
Penyebab air radiator cepat habis bisa disebabkan oleh selang radiator renggang, sehingga aliran air radiator pun tidak maksimal. Air akan terbuang melalui celah antara selang dan besi radiator.

4. Kebocoran pada bagian sirip

Kebocoran pada bagian sirip radiator merupakan salah satu Penyebab air radiator cepat habis. Komponen ini memang bisa bocor. Misalnya hantaman benda keras, adanya sumbatan, hingga tempat pembuangan air radiator yang tidak rapat.

5. Sirkulasi tersendat

Selanjutnya, penyebab air radiator cepat habis juga bisa disebabkan sirkulasi yang tersendat.

Tersendatnya sirkulasi air ini karena thermostat tidak bisa terbuka saat suhu kerja telah tercapai.Saat mesin sudah menyentuh titik didih, namun sirkulasi terhambat, maka volume air radiator pun berkurang.
(wbs)
Halaman :
tulis komentar anda
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More