Denza D9, Alphard KW dari China Ludes 3.000 Unit dalam 30 Menit

Jum'at, 20 Mei 2022 - 12:01 WIB
sindopict-0gRJOoVsT8c


Dampaknya, tentu saja penumpang Denza D9 akan merasa lebih lega, leluasa, dan nyaman. Bahkan, Denza mengklaim bahwa mereka adalah satu-satunya MPV yang membuat penumpang dengan tinggi 180 cm tetap bisa duduk dengan sangat nyaman.

Denza bahkan memiliki edisi khusus, D9 Founders’ Edition. Hanya terbatas 99 unit saja. Versi ini tidak mengusung 7-tempat duduk. Jadi, hanya 4 tempat duduk saja. Sehingga penumpang belakang benar-benar diistimewakan.

sindopict-2CmDLK1dOgb


Di sisi keamanan, Denza D9 dibekali 9 airbag, juga teknologi L2+ semi-autonomous driving. Berapa harganya? Cukup “terjangkau”. Untuk varian PHEV hanya dilego Rp700 juta-Rp1 miliar.

BACA JUGA: xEV Center, Cara Toyota Edukasi Kendaraan Listrik Kepada Konsumen



Sedangkan untuk Battery Electric Vehicle (BEV) atau full listrik, hargnya mulai Rp850 juta-Rp1 miliar. Adapun untuk D9 Founder’s Edition harganya Rp1,5 miliar.
(dan)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!