Toyota Siapkan Strategi Baru untuk Kalahkan Tesla
Selasa, 20 Desember 2022 - 20:59 WIB
Sementara departemen yang dipimpin oleh mantan chief competitive officer Shigeki Terashi sedang mencari cara untuk meningkatkan biaya, kinerja, dan teknologi di pasar kendaraan listrik yang berkembang pesat.
Grup ini juga dilaporkan sedang mempertimbangkan penerus platform mobil listrik e-TNGA terbaru, yang akan menjadi dasar dari sebagian besar pengembangan mobil listriknya dalam waktu dekat.
Berdasarkan penuturan sumber, platform tersebut dikembangkan dengan asumsi perlu menjual sekitar 3,5 juta EV per tahun. Itu sekitar sepertiga dari keseluruhan angka penjualan kendaraan saat ini.
Platform e-TNGA dirancang agar EV dapat dibangun di jalur perakitan Toyota bersamaan mobil bensin dan hibrida.
Grup ini juga dilaporkan sedang mempertimbangkan penerus platform mobil listrik e-TNGA terbaru, yang akan menjadi dasar dari sebagian besar pengembangan mobil listriknya dalam waktu dekat.
Berdasarkan penuturan sumber, platform tersebut dikembangkan dengan asumsi perlu menjual sekitar 3,5 juta EV per tahun. Itu sekitar sepertiga dari keseluruhan angka penjualan kendaraan saat ini.
Platform e-TNGA dirancang agar EV dapat dibangun di jalur perakitan Toyota bersamaan mobil bensin dan hibrida.
(wbs)
tulis komentar anda