Tips Jual Mobil Bekas Harga Tinggi

Kamis, 01 Februari 2024 - 14:24 WIB
loading...
Tips Jual Mobil Bekas...
Berbagai faktor memengaruhi harga jual mobil bekas, seperti kondisi mesin. (Foto: Dokter Mobil)
A A A
JAKARTA - Menjual mobil bekas dengan harga tetap tinggi memerlukan tips khusus. Berbagai faktor memengaruhi harga jual mobil bekas, seperti kondisi mesin.

Mesin mobil terdiri dari berbagai komponen penting untuk menghasilkan tenaga. Agar dapat bekerja secara optimal, pemilik harus merawatnya secara rutin.

Tentu saja kondisi mesin yang baik akan memberikan performa, efisiensi, bahkan harga jual yang tinggi. Berikut tips jual mobil bekas harga tinggi dengan cara merawat mesin mobil dilansir dari berbagai sumber, Kamis (1/2/2024).


1. Bahan Bakar


Salah satu faktor penting yang dapat memastikan kebersihan bagian dalam mesin, yakni penggunaan bahan bakar yang tepat. Penggunaan BBM sesuai oktan dapat menjaga pembakaran lebih optimal. Untuk mobil berbahan bensin, sebaiknya menggunakan RON 92. Untuk mesin diesel, disarankan menggunakan bahan bakar berkualitas seperti Pertamina Dex, Shell Diesel, maupun BP Diesel.

Bahan bakar dengan oktan rendah dapat menyebabkan pembakaran tidak sempurna dan membuat tenaga mesin terhambat. Selain itu, dapat menghasilkan kerak yang dapat mengganggu performa mesin.

2. Filter Oli dan Bensin


Jangan lupa untuk mengganti filter oli dan bensin sesuai waktunya. Kotoran dan partikel halus yang menumpuk bisa lolos dari filter dan membuat performa mobil menurun sehingga memengaruhi kebersihan di dalam mesin.

3. Rutin Ganti Oli


Oli berperan untuk melumasi setiap komponen di dalam mesin sehingga tidak terjadi gesekan yang dapat merusak. Jika oli lama tidak diganti, maka akan menimbulkan kerak dan membuat fungsi mesin kurang optimal. Sebaiknya oli diganti paling lambat 10.000 kilometer atau enam bulan.


4. Flushing


Proses penggantian oli dengan metode khusus yang menggunakan zat aditif. Fungsi flushing akan membantu membersihkan kerak pada beberapa bagian mesin dan membuatnya lebih bersih.

5. Carbon Clean


Cara ini dilakukan untuk membersihkan kerak karbon yang menempel pada komponen dalam mesin. Carbon clean dapat membantu membersihkan area internal seperti katup hingga piston supaya kerjanya lebih optimal. Kerak karbon yang menempel dapat menyebabkan penurunan performa dan konsumsi bahan bakar yang lebih tinggi.
(msf)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
4 Cara Mengatasi Fuel...
4 Cara Mengatasi Fuel Pump Lemah dengan Mengecek 4 Komponen Ini
Menperin Minta Produsen...
Menperin Minta Produsen Mobil Turunkan Harga untuk Dongkrak Penjualan
Lupakan Bengkel Dadakan,...
Lupakan Bengkel Dadakan, Ini Panduan Mudah Mengingat Jadwal Perawatan Mobil ala Suzuki
7 Bagian yang Wajib...
7 Bagian yang Wajib Dicek saat Servis Motor Jangan Sampai Dilewatkan
Ini Masalah yang Sering...
Ini Masalah yang Sering Muncul pada Mobil Sehabis Libur Panjang
Gaikindo: Penjualan...
Gaikindo: Penjualan Mobil Baru 865.723 Unit, Mobil Bekas 1,8 Juta di 2024
Cara Memperbaiki Bumper...
Cara Memperbaiki Bumper Mobil Penyok, Salah Satunya Bisa Gunakan Air Panas
Tips Beli Mobil Bekas:...
Tips Beli Mobil Bekas: Begini Cara Jadi Pembeli Cerdas dan Menghindari Jebakan
Faktor yang Membuat...
Faktor yang Membuat Mitsubishi Xpander Cepat Terjual di Pasar Mobil Bekas
Rekomendasi
Krakatau Steel dan Pindad...
Krakatau Steel dan Pindad Perkuat Sinergi untuk Kemandirian Industri Pertahanan
Suparman Reborn 4: Anting...
Suparman Reborn 4: Anting Aneu Dicuri oleh Duo Maling, Suparman Segera Bertindak
66 Produsen MinyaKita...
66 Produsen MinyaKita Terindikasi Lakukan Pelanggaran, Begini Kata Mendag
Patrick Kluivert Efek,...
Patrick Kluivert Efek, Mees Hilgers: Kehadirannya Ciptakan Antusiasme!
Seru dan Penuh Ketegangan,...
Seru dan Penuh Ketegangan, Streaming MasterChef Indonesia 2025 di VISION+
KPK Umumkan 5 Tersangka...
KPK Umumkan 5 Tersangka Kasus Bank BJB, Salah Satunya Mantan Dirut
Berita Terkini
Cara dan Syarat Daftar...
Cara dan Syarat Daftar Mudik Gratis Pemprov DKI 2025
4 jam yang lalu
Daftar Biaya Pajak Mobil...
Daftar Biaya Pajak Mobil Innova Reborn, Yuk Simak sebelum Beli Bekasnya
8 jam yang lalu
8 Merek Ban Paling Berharga...
8 Merek Ban Paling Berharga pada Tahun 2024
8 jam yang lalu
Turun 15 Persen, Saham...
Turun 15 Persen, Saham Tesla Menukik Tajam
10 jam yang lalu
Volkswagen Akan Kembali...
Volkswagen Akan Kembali Gunakan Tombol Kontrol Fisik Bukan Sentuh
12 jam yang lalu
Merek China Zonsen Siap...
Merek China Zonsen Siap Selamatkan Aprilia RSV 1000
16 jam yang lalu
Infografis
Mobil Tabrak Kerumunan...
Mobil Tabrak Kerumunan Orang di AS, 10 Warga Tewas dan 30 Terluka
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved