Motor Terendam Banjir, Kuras Oli Mesin Wajib Dilakukan

Jum'at, 07 Maret 2025 - 17:52 WIB
loading...
Motor Terendam Banjir,...
Motor Terendam Banjir,. FOTO/ DOK SindoNews
A A A
BEKASI - Banjir yang melanda beberapa wilayah seringkali membawa dampak buruk bagi kendaraan, terutama sepeda motor. Air banjir yang masuk ke dalam mesin dapat mencemari oli, mengurangi kualitasnya, dan berpotensi menyebabkan kerusakan serius.

BACA JUGA - Update Banjir Bolsel, 22.655 Jiwa Terdampak Banjir Bandang

Oleh karena itu, mengganti oli motor yang terendam banjir adalah langkah penting yang tidak boleh diabaikan.

Menyikapi kejadian tersebut, program peduli banjir yang bertajuk Kembali Nyaman Bersama Federal Oil dihadirkan

Program ini bertujuan untuk membantu para pemilik kendaraan motor yang terdampak akibat bencana banjir yang terjadi di wilayah Bekasi pada awal bulan Maret 2025.

“ini merupakan bentuk kepedulian dan empati kami terhadap bencana banjir yang melanda beberapa wilayah di Bekasi pada pekan lalu. Oleh karena itu, kami berupaya menghadirkan program ganti oli gratis kepada masyarakat terdampak di beberapa bengkel rekanan kami yang ada di Bekasi,” tutur Rommy Averdy Saat selaku Market Development General Manager PT EMLI

Total ratusan pemilik kendaraan motor telah berpartisipasi dalam program yang diadakan sejak tanggal 7 Maret hingga 10 Maret 2025 di Federal Oil Center yang tersebar di wilayah Bekasi, seperti Donna Motor, Lavanna Motor, Pulo Sirih Olimart, Citra Djaya Motor, dan Sumber Mulia.

Pentingnya untuk segera mengganti oli mesin setelah motor terendam banjir, karena motor yang telah terendam air hingga masuk ke dalam ruang mesin dapat menimbulkan potensi kerusakan mesin motor yang parah, seperti korosi pada komponen mesin.

Jadi, untukmengetahui kondisi oli telah tercampur dengan air atau tidak, sebelum digunakan kembali
oleh pemilik motor, disarankan untuk melakukan pengecekan dan penggantian oli mesin.
(wbs)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Cara Mengatasi Motor...
Cara Mengatasi Motor Tidak bisa Distarter
Mobil Listrik Terendam...
Mobil Listrik Terendam Banjir, Begini Penanganannya agar Bisa Dipakai Lagi
Tragedi BBM Diduga Tercampur...
Tragedi BBM Diduga Tercampur Air di SPBU Vivo Bekasi: Motor Mogok Massal
Motor Matic Habis Terabas...
Motor Matic Habis Terabas Banjir, Ini Komponen CVT yang Perlu Dibersihkan
Viral Motor Basuki Dihajar...
Viral Motor Basuki Dihajar Banjir, Netizen: Pak Kayaknya Perlu Perahu Nih!
Jangan Sembarangan,...
Jangan Sembarangan, Begini Cara Terabas Banjir Pakai Mobil Matic
Mobil Habis Terendam...
Mobil Habis Terendam Banjir Jangan Langsung Dihidupkan, Ikuti Cara Ini
3 Cara Melintasi Banjir...
3 Cara Melintasi Banjir agar Kendaraan Tidak Mati Total
8 Hal Ini Bisa Mengurangi...
8 Hal Ini Bisa Mengurangi Kerusakan Mobil dan Motor Akibat Banjir
Rekomendasi
Jadwal Program Pemutihan...
Jadwal Program Pemutihan Pajak Kendaraan Tahun 2025 di 11 Provinsi
Gunung Dukono Meletus,...
Gunung Dukono Meletus, Luncurkan Abu Vulkanik 1,9 Km
Ekonomi 15 Negara Mitra...
Ekonomi 15 Negara Mitra Dagang AS yang Paling Terpukul Tarif Timbal Balik Trump
Warga Gaza Gelar Salat...
Warga Gaza Gelar Salat Idulfitri di Atas Reruntuhan Masjid di Tengah Serangan Israel
13 Rudal dan Drone Iran...
13 Rudal dan Drone Iran yang Bisa Hapus Pangkalan AS di Timur Tengah dari Peta
Duka Anak Atas Meninggalnya...
Duka Anak Atas Meninggalnya Ray Sahetapy: Selamat Jalan Ayah
Berita Terkini
Kenapa setelah Ganti...
Kenapa setelah Ganti Kampas Rem Jadi Tidak Pakem?
12 jam yang lalu
Mudik Lebaran 2025:...
Mudik Lebaran 2025: Panduan Lengkap Tarif Tol Trans Jawa dan Strategi Perjalanan!
13 jam yang lalu
Volvo Panggil Pulang...
Volvo Panggil Pulang Mantan CEO Hakan Samuelsson: Jurus Pamungkas Hadapi Badai Industri Otomotif!
14 jam yang lalu
Jakarta Ditinggal Jutaan...
Jakarta Ditinggal Jutaan Kendaraan: Arus Mudik Lebaran 2025 Pecahkan Rekor!
14 jam yang lalu
Prediksi Puncak Arus...
Prediksi Puncak Arus Balik Lebaran 2025: Catat Tanggalnya!
15 jam yang lalu
Mobil Listrik Punya...
Mobil Listrik Punya Layar Canggih, ADAS, dan Kursi Pijat yang Bikin Pemudik Lupa Capek
16 jam yang lalu
Infografis
Upaya Mengatasi Banjir...
Upaya Mengatasi Banjir di Jakarta, 13 Sungai Dikeruk
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved