Yang Menarik di Kompetisi Brio Virtual Drift Challenge

Sabtu, 26 September 2020 - 12:01 WIB
loading...
Yang Menarik di Kompetisi...
Kompetisi Brio Virtual Drift Challenge. FOTO/ IST
A A A
JAKARTA - Setelah meluncurkan mobile game Brio Virtual Drift Challenge (BVDC) pada awal bulan September lalu, saat ini Honda mengadakan kompetisi untuk menantang para mobile gamers beradu kemampuan dan memenangkan total hadiah puluhan juta rupiah. Seri pertama ini dimulai dari tanggal 24 September – 7 Oktober 2020 dengan menggunakan trek Oriental Town.

Kompetisi yang terbuka untuk umum ini dapat diikuti oleh peserta dengan minimal usia 18 tahun yang berdomisili di seluruh kota di Indonesia. Pada setiap serinya nanti, peserta pun hanya diperbolehkan untuk menggunakan 1 akun. BACA JUGA - Vespa Matik Menggila, Bajaj Ngebet Pasarkan Motor

Cara mengikuti kompetisi ini, peserta hanya perlu mengunduh aplikasi game Brio Virtual Drift Challenge di perangkat mobile berbasis Android melalui Google Play. Setelah itu, peserta dapat memilih mode ‘Kompetisi’ yang akan di buka hanya pada saat perlombaan ini berlangsung. Para peserta akan ditantang untuk meraih poin sebanyak mungkin dengan melakukan drifting melewati gerbang biru dengan sempurna. Bukan hanya berdasarkan poin drift saja, tetapi jumlah jarak yang berhasil dilalui juga akan diakumulasikan ke dalam poin akhir. Para peserta dengan poin akhir terbaik akan tercatat pada leaderboard yang akan ditutup pada setiap akhir periode setiap serinya.

Pada setiap serinya, tersedia 50 merchandise menarik bagi peserta dengan poin tertinggi serta tambahan uang tunai total sebesar Rp 11.750.000 untuk 10 peserta dengan poin tertinggi. Sehingga total hadiah uang tunai sepanjang kompetisi ini sebesar Rp 35.250.000.

Yusak Billy selaku Business Innovation and Sales & Marketing Director PT Honda Prospect Motor mengatakan, “Kami senang melihat antusiasme dari para mobile gamers dimana game ini telah diunduh sebanyak 27.656 pengguna sampai dengan hari ini. Kami berharap, kompetisi ini juga dapat menjadi salah satu hiburan yang seru, menantang sekaligus menghibur bagi para pemainnya.”Baca Juga: Honda Brio Satya(wbs)
Lihat Juga :
wa-channel
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Honda BeAT Diam-Diam...
Honda BeAT Diam-Diam Naik Kasta, Harga Tembus Rp20 Jutaan!
Desain Honda NC750X...
Desain Honda NC750X dari Sudut Pandang Red Dot 2025
Viral Lisa Blackpink...
Viral Lisa Blackpink Geber BeAT Karbu di Thailand, Warganet: OTW Beli Seblak!
Geger Bos Besar Honda...
Geger Bos Besar Honda Shinji Aoyama Tiba-tiba Mundur, Ada Apa?
Honda Berniat Memperluas...
Honda Berniat Memperluas Bisnisnya hingga ke Luar Angkasa
Honda Bocorkan Interior...
Honda Bocorkan Interior Prototipe Prelude, Ini Isi Dalamannya
Aston Martin Kenalkan...
Aston Martin Kenalkan Simulator Canggih Khusus untuk Balap
AHM Berangkatkan 2.572...
AHM Berangkatkan 2.572 Pemilik Motor Honda ke Kampung Halaman
Lewis Hamilton Berniat...
Lewis Hamilton Berniat Rancang Model Ferrari Terbaru
Rekomendasi
Perpres sudah Terbit,...
Perpres sudah Terbit, Mendikti Pastikan Tukin Dosen ASN Segera Cair
Lantik Dirut BLU PPK...
Lantik Dirut BLU PPK Kemayoran, Wamen Sekneg: Terus Berinovasi dan Bertugas Profesional
Massa Geruduk Fakultas...
Massa Geruduk Fakultas Kehutanan, UGM Diminta Jujur soal Ijazah Jokowi
Kepala Pentagon: China...
Kepala Pentagon: China Dapat Tenggelamkan Seluruh Kapal Induk AS dalam 20 Menit
Momen Presiden Prabowo...
Momen Presiden Prabowo Diantar Pangeran Ghazi usai Lawatan di Yordania
Media Asing Soroti Kekalahan...
Media Asing Soroti Kekalahan Telak Timnas Indonesia U-17 Lawan Korea Utara, Sebut Piala Dunia Bakal Sulit
Berita Terkini
Divonis Berbahaya, Eropa...
Divonis Berbahaya, Eropa Larang Penggunaan Serat Karbon untuk Kendaraan
1 jam yang lalu
Hindari Tarif Trump,...
Hindari Tarif Trump, Mitsubishi Hentikan Semua Ekspor Kendaraan ke Amerika
3 jam yang lalu
Mobil yang Bisa Dikendarai...
Mobil yang Bisa Dikendarai Terbalik dan Menempel di Dinding Diperkenalkan
4 jam yang lalu
MG Siapkan Cyber X,...
MG Siapkan Cyber X, Mobil Listrik Offroad Penantang Chery J6
1 hari yang lalu
Mitsubishi Delica Mini...
Mitsubishi Delica Mini 2025 Siap Diluncurkan di Jepang, Ini Bocorannya
1 hari yang lalu
Takut Semakin Mahal,...
Takut Semakin Mahal, Dealer Harley Davidson di Prancis Diserbu Pembeli
1 hari yang lalu
Terpopuler
Infografis
5 Makanan yang Memicu...
5 Makanan yang Memicu Pikun, Bisa Mengakibatkan Kerusakan Otak
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved