Orang Dalam Ungkap Kesalahan Fatal Adegan Film Fast and Furious

Senin, 23 November 2020 - 10:55 WIB
loading...
A A A
Adegan fenomenal lainnya adalah saat Brian O'Connor yang diperankan Paul Walker adu sprint dengan mengendarai Mitsubishi Eclipse warna hijau. Mobil itu dimodifikasi dengan mesin 420A Chrysler dengan tenaga maksimal 140 daya kuda. Masalahnya menurut Craig Liberman kecepatan maksimal Brian diperlihatkan mencapai 234 kilometer per jam, hal yang sangat muskil dicapai oleh mobil dengan tenaga 140 daya kuda. "Selain itu Brian shifting transmisi sebanyak 6 kali. Padahal gigi Mitsubishi Eclipse hanya sampai 5," terangnya.


Orang Dalam Ungkap Kesalahan Fatal Adegan Film Fast and Furious

Salah Kaprah NOS


Di salah satu adegan lainnya Brian O'Connor berupaya mencapai kecepatan maksimal dengan penggunaan NOS. Masalahnya adalah top speed bukan diraih dengan menggunakan NOS. Top speed, justru ditentukan melalui rasio gigi, aerodinamika, gigi rasio final dan faktor lainnya. Bukan karena NOS. "NOS hanya mempercepat waktu tercapainya top speed. Bukan tiba-tiba menggunakan NOS untuk mendapat top speed," jelasnya.

Orang Dalam Ungkap Kesalahan Fatal Adegan Film Fast and Furious

Kesalahan Mesin Toyota Supra


Toyota Supra adalah mobil Brian O'Connor lainnya yang begitu terkenal di Fast and Furious. Parahnya saat memodifikasi mobil itu di rumah Dominic Toretto, mesin yang ditampilkan adalah mesin Toyota Supra non turbo. Padahal saat itu di dialognya disebutkan kalau mobil itu merupakan Toyota Supra dengan Mesin 2JZ-GTE dengan tubro.
(wsb)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Mudik Nyaman dan Aman?...
Mudik Nyaman dan Aman? Ini Dia Perlengkapan Tempur Wajib Bawa di Mobil Pribadi!
Ladies Merapat! Ini...
Ladies Merapat! Ini Mobil Impian di IIMS 2025, Kece dan Stylish!
Revolusi AI di Mobil:...
Revolusi AI di Mobil: Voyah Zhiyin Pamer Teknologi DeepSeek yang Bikin Geleng Kepala
Rencana Penyatuan Honda...
Rencana Penyatuan Honda dengan Nissan Terancam Gagal
10 Mobil Termurah di...
10 Mobil Termurah di Dunia, cuma Seharga Motor!
Gaji Rp5 Juta, Mau Kredit...
Gaji Rp5 Juta, Mau Kredit Mobil? Jangan Sampai Kere di Tengah Jalan!
Cara Memperbaiki Bumper...
Cara Memperbaiki Bumper Mobil Penyok, Salah Satunya Bisa Gunakan Air Panas
Selamat Tinggal! Ini...
Selamat Tinggal! Ini Daftar Mobil yang Disuntik Mati Sepanjang 2024
Mobil Warna Putih: Primadona...
Mobil Warna Putih: Primadona di Indonesia, Harga Jadi Lebih Mahal?
Rekomendasi
Terungkap, CIA Diam-diam...
Terungkap, CIA Diam-diam Memburu Hitler selama 1 Dekade di Amerika Selatan
Saul Canelo Alvarez...
Saul Canelo Alvarez Pensiun di Usia 37-38: Waktu yang Tepat untuk Pergi!
Klasemen Akhir Grup...
Klasemen Akhir Grup C Piala Asia U-17 2025: Timnas Indonesia U-17 Juara Grup, Korea Selatan Runner Up
Titiek Puspa Meninggal...
Titiek Puspa Meninggal Dunia, Tohpati: Ramadan Kemarin Ternyata Jadi Rekaman Terakhir
Daftar 7 Tim Asia ke...
Daftar 7 Tim Asia ke Piala Dunia U-17: Tersisa 2 Tiket!
Top Skor Piala Asia...
Top Skor Piala Asia U-17 2025: 3 Bintang Timnas Indonesia Panaskan Perburuan Sepatu Emas
Berita Terkini
BYD Laris Manis di Inggris,...
BYD Laris Manis di Inggris, Ini Angka Penjualannya
2 jam yang lalu
Dijegal AS, Industri...
Dijegal AS, Industri Otomotif China Akan Berfokus di Negara ASEAN termasuk Indonesia
12 jam yang lalu
Akibat Tarif Trump,...
Akibat Tarif Trump, Nissan Hentikan Produksi Infiniti untuk Pasar AS
12 jam yang lalu
Bukti Cinta Donald Trump...
Bukti Cinta Donald Trump terhadap Harley Davidson Tak Terbantahkan
14 jam yang lalu
Harley Davidson Cari...
Harley Davidson Cari CEO Baru untuk Hadapi Tarif Impor Baru AS
17 jam yang lalu
Pengamat: Korban Terparah...
Pengamat: Korban Terparah dari Tarif Trump adalah Produsen Mobil AS
19 jam yang lalu
Infografis
Tarif Trump Bikin Harta...
Tarif Trump Bikin Harta Orang Terkaya Dunia Susut Rp3.400 Triliun
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved