Kabar Baik, Gymkhana Kembali Lagi Tapi Tanpa Ken Block

Rabu, 09 Desember 2020 - 07:00 WIB
loading...
Kabar Baik, Gymkhana...
Ken Block (kiri) menyerahkan tongkat estafet aksi stunt-driving Gymkhana kepada Travis Pastrana. Foto / Hoonigan
A A A
MARYLAND - Gymkahana, aksi stunt-driving yang biasa dilakukan oleh pengemudi profesional Ken Block, akhirnya kembali lagi setelah lama vakum. Hanya saja kali ini aksi yang dinamakan Gymkhana 2020 itu kembali tanpa kehadiran sosok yang melegenda dengan nama Gymkhana, Ken Block. Sosok pengemudi profesional dari Amerika Serikat itu diganti oleh Travis Pastrana. (Baca juga : Morphoz, Sang Transformers Jadi Mobil Konsep Terbaik Tahun 2020 )

Di dunia stunt-driving nama Travis Pastrana bukan nama yang asing. Dia kerap memenangi aja X Games khususnya bidang MotoX Freestyle. Selain itu dia juga eksis di ajang balap Nascar. Saat ini usia Travis Pastrana baru berusia 37 tahun. Sangat muda jika dibandingkan dengan Ken Block yang sudah berusia sepuh 53 tahun.



Kehadiran Travis Pastrana sendiri disponsori langsung oleh Ken Block. Hoonigan, perusahaan yang didirikan Ken Block dan juga pembuat video Gymkhana, justru meminta Travis Pastrana menggantikan posisi pria kelahiran 21 November 1967 itu.

Selain kehadiran pengemudi yang baru, hal baru lainnya di Gymkhana 2020 adalah mobil baru yakni Subaru WRX STi. Mobil buatan Jepang itu menggantikan mobil Ford yang biasa dikendarai Ken Block. Subaru WRX STi yang dikemudikan Travis Pastrana itu sendiri mendapat ubahan yang besar sehingga bisa memiliki tenaga sebesar 862 daya kuda. Mobil ni juga mengalami diet besar sehingga bobotnya menjadi 1,1 ton. Sangat ringan dibandingkan Subaru WRX STi yang ada saat ini. "Ini adalah Subaru WRX STi paling liar yang pernah ada," ungkap Hoonigan dalam video Gymkhana 2020. (Baca juga :Bentley Sibuk Cari Nama Baru Buat Mobil Listrik Pertama)

Sementara Travis Pastrana mengaku senang bisa tampil di Gymkhana 2020. Dia mengaku hal itu jadi pengalaman yang mengesankan. "Saya sangat senang apalagi videonya direkam di kampung halaman saya, Maryland. Saya akan berupaya menghadirkan ide-ide segar untuk video selanjutnya," ucap Travis Pastrana.
(wsb)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Aston Martin Kenalkan...
Aston Martin Kenalkan Simulator Canggih Khusus untuk Balap
Lewis Hamilton Berniat...
Lewis Hamilton Berniat Rancang Model Ferrari Terbaru
Subaru Tutup Pabrik...
Subaru Tutup Pabrik di Thailand, Strategi Baru atau Kalah Saing?
Subaru BRX STI Sport...
Subaru BRX STI Sport Purple Edition Siap Diperkenlkan di TAS 2025
Mesin Bermasalah, Toyota...
Mesin Bermasalah, Toyota dan Subaru Digugat Konsumen
Selain Kenyamanan, Tenaga...
Selain Kenyamanan, Tenaga Jadi Faktor Utama Pilih Wuling Cloud EV untuk Keluarga
Dikenalkan ke Bikers,...
Dikenalkan ke Bikers, Inovasi Balap untuk Motor Harian
Toyota-Subaru Siapkan...
Toyota-Subaru Siapkan SUV Listrik Baru, Akankah Lebih Murah dari bZ4X?
GR86 Usung Mesin GR...
GR86 Usung Mesin GR Yaris, Toyota Tinggalkan Subaru?
Rekomendasi
Ikuti Langkah AS, Jerman...
Ikuti Langkah AS, Jerman Terapkan Kebijakan Anti-Islam dengan Mendeportasi Aktivis Pro-Palestina
Libur Lebaran, Polisi...
Libur Lebaran, Polisi Terapkan One Way Menuju Jalur Wisata Pantai Carita dan Anyer
Biodata dan Agama Tevin...
Biodata dan Agama Tevin Farmer, Eks Juara Dunia yang Dirampok Kemenangannya
Lembaga Riset Bereaksi...
Lembaga Riset Bereaksi Atas Pernyataan Luhut Soal Kritikan Pengamat Tanpa Data Akurat
Kisah Malaikat yang...
Kisah Malaikat yang Dipatahkan Sayapnya karena Enggan Berselawat Nabi
Pelabuhan Bakauheni...
Pelabuhan Bakauheni Diberlakukan Skema Delay System untuk Atasi Kepadatan Arus Balik Lebaran
Berita Terkini
Elon Musk Minta Dalang...
Elon Musk Minta Dalang Pengrusakan Dealer Tesla Ditangkap, Sebut Aksi Protes Sebagai Terorisme Domestik Skala Luas!
35 menit yang lalu
Protes Anti-Elon Musk...
Protes Anti-Elon Musk Mengguncang Dealer Tesla di Seluruh Dunia!
52 menit yang lalu
Kenapa setelah Ganti...
Kenapa setelah Ganti Kampas Rem Jadi Tidak Pakem?
18 jam yang lalu
Mudik Lebaran 2025:...
Mudik Lebaran 2025: Panduan Lengkap Tarif Tol Trans Jawa dan Strategi Perjalanan!
19 jam yang lalu
Volvo Panggil Pulang...
Volvo Panggil Pulang Mantan CEO Hakan Samuelsson: Jurus Pamungkas Hadapi Badai Industri Otomotif!
20 jam yang lalu
Jakarta Ditinggal Jutaan...
Jakarta Ditinggal Jutaan Kendaraan: Arus Mudik Lebaran 2025 Pecahkan Rekor!
20 jam yang lalu
Infografis
5 Alasan Kapal Induk...
5 Alasan Kapal Induk AS Tak Lagi Relevan dalam Perang Masa Depan
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved