Willbern Hadirkan Disinfektan Sultan Series untuk Kendaraan

Kamis, 06 Mei 2021 - 07:27 WIB
loading...
Willbern Hadirkan Disinfektan...
Dalam peluncurannya hari ini, Rabu (5/5/2021), Sultan Series hadir dalam dua jenis yaitu varian King dan Queen dengan aroma eksklusif layaknya parfume sultan dalam kemasan berukuran 75 ml. foto/ IST
A A A
WASHINGTON - PT. Willbern Autoprima Indonesia, perusahaan yang bergersk di bidang otomotif resmi meluncurkan produk disinfektan untuk kendaraan dan ruangan, Sultan Series. Dalam kesempatan tersebut Willbern juga memperkenalkan website terbaru mereka.

Dalam peluncurannya hari ini, Rabu (5/5/2021), Sultan Series hadir dalam dua jenis yaitu varian King dan Queen dengan aroma eksklusif layaknya parfume sultan dalam kemasan berukuran 75 ml.

Michel Senjaya, CEO Willbern Group menjelaskan, bahwa kehadiran Sultan Series ini adalah sebagai jawaban untuk konsumen yang menginginkan produk disinfektan yang aman untuk makhluk hidup dan juga makanan.

"Saat ini, masih banyak produk yang beredar di pasar hanya mementingkan fighting di harga. Jadi, produk ini sudah food grade sehingga aman kena makanan, terhirup termasuk pada alat-alat makan," ujar Michel saat acara peluncuran di Kawasan Kelapa Gading, Jakarta Utara, Rabu.

"Produk dalam bentuk aerosol ini juga terbukti sudah lolos uji Environmental Protection Agency (EPA) dan Food and Drugs Administration (FDA) Amerika Serikat," lanjutnya.

Dalam kesempatan ini Willbern juga turut mengenalkan website terbaru Willbern. Juergen mengungkapkan melalui website ini mereka ingin memperkenalkan lebih jauh soal Willbern, yang tidak hanya bergerak di bidang otomotif tetapi disemua bidang yang berkaitan dengan chemical.

"Kita ini nggak hanya main di otomotif. Kita ini sebenarnya adalah perusahaan kimia. Kita bisa buat apapun itu, sesuai dengan kebutuhan masyarakat baik di otomotif maupun medikal. Makanya dengan adanya pandemi kita mulai masuk ke medikal," ujarnya.
Willbern Hadirkan Disinfektan Sultan Series untuk Kendaraan

Juergen menambahkan dalam website Willbern yang baru mereka telah menggabungkan produk otomotif dan medikal dengan lining page yang berbeda dengan gerbang yang satu. "Jadi di website itu, kita sudah munculkan imagenya bukan Willbern yang melulu balap, tapi sudah menunjukan imagenya Willbern itu sebagai teman yang ada dimana aja saat dibutuhkan," tukasnya

Ke depan mereka akan mendukung website ini dengan aplikasi Willbern akan lebih memudahkan akses konsumen yang ingin menggali lebih jauh soal produk dan informasi soal Willbern

Di waktu yang sama, Juergen Gunawan, COO Willbern Group menambahkan, kedua jenis produk itu telah dilengkapi dengan teknologi yang mampu menjaga kebersihan serta memberikan perlindungan maksimal dari kuman, bakteri dan jamur hingga virus.

"Bahan baku yang digunakan dalam produk Willbern menggunakan semua halal dengan alkohol berbahan dasar tebu dari Madukismo. Dan kandungannya ada biocide menggunakan Bardac 205M yang bisa membunuh kuman dan virus Sars-Corona," ujar Juergen.
(wbs)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Penyebab Motor Mati...
Penyebab Motor Mati saat Digas dan Cara Mengatasinya
P2 Tiger: Kendaraan...
P2 Tiger: Kendaraan Lapis Baja Canggih Made in Tangerang, Hasil Kolaborasi dengan Texelis
Rekomendasi Aksesoris...
Rekomendasi Aksesoris Mobil untuk Perjalanan Jauh, Siap Sambut Liburan!
Siap Diproduksi, Fantic...
Siap Diproduksi, Fantic Imola dan Stealth Tampilkan di EICMA 2024
Dubai Siap Hadirkan...
Dubai Siap Hadirkan Taksi Terbang pada Tahun 2026
Gratis, Pameran Perlengkapan...
Gratis, Pameran Perlengkapan Berkendara Digelar di Fatmawati City Center
Kualitas Cat Pemicu...
Kualitas Cat Pemicu Mobil Menggelembung saat Terkena Suhu Panas
Penyebab Relay Lampu...
Penyebab Relay Lampu Mobil Panas dan Cara Mengatasinya
Penyebab Rem Belakang...
Penyebab Rem Belakang Keras yang Sering Disepelekan
Rekomendasi
Wakil Wali Kota Bandung:...
Wakil Wali Kota Bandung: Gober Parijs Van Java Tampilkan Perjuangan Hidup dengan Sentuhan Keceriaan
3 Fakta Menarik Singapore...
3 Fakta Menarik Singapore Airlines, Beri Bonus Fantastis 8 Kali Gaji dalam Setahun
Klinik Kecantikan Ternama...
Klinik Kecantikan Ternama Buka di PIK Jakut, Hadirkan Perawatan Modern
Kenapa Rusia Tidak Datang...
Kenapa Rusia Tidak Datang ke Pemakaman Paus Fransiskus?
Polda Jabar: Hasil Tes...
Polda Jabar: Hasil Tes DNA Alat Kontrasepsi Terbukti Milik Dokter Cabul Priguna
Siapa Letjen TNI Kunto...
Siapa Letjen TNI Kunto Arief Wibowo? Sosok Jenderal Bintang 3 Anak Try Sutrisno
Berita Terkini
Bocoran Harga, Interior,...
Bocoran Harga, Interior, dan Eksterior Jetour X20e, Calon Bintang Baru Mobil Listrik Mungil di Indonesia
6 jam yang lalu
Wuling Bakal Kenalkan...
Wuling Bakal Kenalkan Sunshine EV di PEVS 2025? Bisa untuk Food Truck hingga Antar Barang!
6 jam yang lalu
Duel Charging Station...
Duel Charging Station di ASEAN: Indonesia Tertinggal Jauh? PLN Punya 3.772 SPKLU, Thailand dan Singapura Unggul!
7 jam yang lalu
Korsel Bakal Ubah Semua...
Korsel Bakal Ubah Semua Motor Bensin Jadi Listrik
7 jam yang lalu
Polisi Tidur Raksasa...
Polisi Tidur Raksasa Klaten Dibongkar! Kenali 3 Jenis Polisi Tidur yang Benar Biar Gak Bikin Celaka!
9 jam yang lalu
Tragedi Polisi Tidur...
Tragedi Polisi Tidur Raksasa di Klaten! Viral, Makan Korban, Akhirnya Rata dengan Tanah!
9 jam yang lalu
Infografis
AS Butuh Rp15.919 Triliun...
AS Butuh Rp15.919 Triliun untuk Memodernisasi Senjata Nuklirnya
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved