Pusat Riset dan Pengembangan Volvo Dijebol Hacker, Data Penting Dicuri

Sabtu, 11 Desember 2021 - 09:00 WIB
loading...
Pusat Riset dan Pengembangan...
Volvo bekerja sama dengan pihak ketiga untuk menemukan kelompok hacker dan data-data yang telah dicuri. Foto/IST
A A A
JAKARTA - Pusat Riset dan Pengembangan Volvo telah dijebak oleh sekelompok hacker . Akibatnya banyak data penting menghilang. Volvo, dikutip Autoblog menyebutkan saat ini tengah mengembangkan penyelidikan akan tindakan peretasan itu.

Pasalnya tindakan itu menurut mereka akan sangat mengganggu kinerja Volvo secara keseluruhan. Mereka juga mengaku setelah peretasan itu Volvo telah bekerja sama dengan pihak ketiga. Hanya saja mereka tidak menjelaskan lebih jauh apa yang akan dilakukan oleh pihak ketiga tersebut.

"Dari investigasi yang telah dilakukan kami bisa menyatakan sejumlah data riset dan pengembangan telah dicuri selama aksi peretasan berlangsung," ujar juru bicara Volvo seperti dikutip Autoblog.



Mereka juga mengatakan aksi peretasan tidak akan berdampak pada pemilik mobil Volvo. Hanya saja data-data riset dan pengembangan yang dimiliki Volvo diyakini sangat penting untuk menghadapi era mobil listrik yang tengah berjalan belakangan ini.

Sementara situs Bleeping Computer menyebutkan aksi peretasan Pusat Riset dan Pengembangan Volvo dilakukan oleh sekelompok hacker, Snatch. Hal itu diketahui setelah kelompok itu menampilkan secara online beberapa dokumen milik Volvo yang telah diretas pada 30 November lalu.



Mereka bahkan menunjukkan sebagian kecil sejumlah data sebesar 35,9 MB yang telah dicuri. Hanya saja Bleeping Computer mengatakan Volvo menolak berkomentar mengenai tindakan yang dilakukan Snatch itu.

"Volvo menolak berspekulasi mengenai aksi peretasan yang telah dilakukan oleh sekelompok orang. Hanya saja kami menanggapi serius aksi peretasan dan pencurian data itu," ujar Volvo seperti dikutip Bleeping Computer.
(wsb)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Volvo ES90 Dipekenalkan,...
Volvo ES90 Dipekenalkan, Mobil Crossover Listrik Berfitur Canggih
Volvo Siapkan Sedan...
Volvo Siapkan Sedan Listrik yang Bisa Melesat 300 Km Sekali Cas
Volvo Menolak Keras...
Volvo Menolak Keras Ubah XC90 Jadi Mobil Listrik, Ini Alasannya
Kalah Melawan Mobil...
Kalah Melawan Mobil Listrik China, Volvo Beralih ke Kendaraan Hybrid
Toyota Umumkan 240GB...
Toyota Umumkan 240GB Data Pelanggan dan Karyawan Diretas
Toyota Akan Maksimalkan...
Toyota Akan Maksimalkan Teknologi Keamanan Siber pada Kendaraan
Tak Bisa Diselamatkan,...
Tak Bisa Diselamatkan, Volvo Akhirnya Hentikan Produksi S60
SUV Listrik Volvo EX90...
SUV Listrik Volvo EX90 EV Siap Dijual Bebas Tahun Depan
Penelitian Menunjukkan...
Penelitian Menunjukkan Gen Z Tak Senang Mengemudi
Rekomendasi
3 Alasan Rizky Ridho...
3 Alasan Rizky Ridho Sangat Layak Jadi Kapten Persija Jakarta, Perpaduan Jiwa Pemimpin dan Pengalaman
20 Artis Terkenal Hollywood...
20 Artis Terkenal Hollywood Bersumpah Tidak Menggunakan Media Sosial, Brad Pitt: Gak Ada Gunanya
Mutasi Polri, Dirtipidnarkoba...
Mutasi Polri, Dirtipidnarkoba Bareskrim Brigjen Mukti Juharsa Diganti Brigjen Eko Hadi Santoso
Kebohongan Kim Soo Hyun...
Kebohongan Kim Soo Hyun Terus Terbongkar, Janji Nikahi Kim Sae Ron usai Wamil
Presiden Prabowo Atur...
Presiden Prabowo Atur Sekretaris Kabinet di Bawah Setmilpres, Letkol Teddy Tak Harus Mundur dari TNI
MNC University dan Kanwil...
MNC University dan Kanwil DJP Jakarta Barat Perkuat Sinergi dalam Edukasi Pajak dan Pengembangan Tax Center
Berita Terkini
Cara dan Syarat Daftar...
Cara dan Syarat Daftar Mudik Gratis Pemprov DKI 2025
2 jam yang lalu
Daftar Biaya Pajak Mobil...
Daftar Biaya Pajak Mobil Innova Reborn, Yuk Simak sebelum Beli Bekasnya
6 jam yang lalu
8 Merek Ban Paling Berharga...
8 Merek Ban Paling Berharga pada Tahun 2024
6 jam yang lalu
Turun 15 Persen, Saham...
Turun 15 Persen, Saham Tesla Menukik Tajam
8 jam yang lalu
Volkswagen Akan Kembali...
Volkswagen Akan Kembali Gunakan Tombol Kontrol Fisik Bukan Sentuh
10 jam yang lalu
Merek China Zonsen Siap...
Merek China Zonsen Siap Selamatkan Aprilia RSV 1000
14 jam yang lalu
Infografis
Musuh-musuh Utama AS...
Musuh-musuh Utama AS dan NATO akan Gelar Latihan Perang
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved