Cara Menghilangkan Bau Bensin di Dalam Mobil, Ketimbang Pusing 7 Keliling

Rabu, 29 Desember 2021 - 07:00 WIB
loading...
A A A
1. Bubuk Kopi

Perlu diketahui, kopi memiliki kandungan dari beberapa bahan yang bisa menyerap semua jenis bau-bauan. Kamu bisa menggunakan bubuk kopi dan menyebarkannya di beberapa sudut kabin mobil terutama pada bagian jok dan juga di bawah karpet mobil.

Jika sudah selesaikan menebar bubuk kopi di setiap sudut mobil, maka diamkan saja selama satu minggu. Maka perlahan-lahan bau bensin akan mulai memudar dan tergantikan dengan aroma kopi yang nyaman.

2. Baking Soda

Cara menghilangkan bau bensin pada kabin mobil selanjutnya adalah dengan menggunakan baking soda. Baking soda ini memiliki fungsi untuk mentralisir bau yang ada, sehingga cocok untuk digunakan di dalam mobil. Penggunaannya pun cukup mudah dan cenderung sama seperti bubuk kopi, yaitu dengan menaburkannya di tempat yang disinyalir menjadi sumber bau.



Cara Menghilangkan Bau Bensin di Dalam Mobil, Ketimbang Pusing 7 Keliling


Setelah itu, aroma bensin yang terperangkap akan segera hilang dan mobil menjadi bebas kembali dari bau yang menyengat ini.

3. Cuka Apel

Cuka apel juga bisa digunakan untuk mengeliminir bau bensin di mobil. Cara penggunaannya adalah dengan mencampur cuka apel ini dengan air lalu kemudian dimasukkan ke dalam botol penyemprot.
Halaman :
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright ©2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.3417 seconds (0.1#10.140)