Cerita Dua Iklan Mobil yang Bikin Masyarakat China Marah Besar

Sabtu, 01 Januari 2022 - 10:21 WIB
loading...
A A A
Peristiwa itu ternyata tidak jadi pelajaran buat pabrikan mobil lainnya. Baru-baru ini cerita kedua kekecewaan masyarakat China pada iklan otomotif melibatkan mobil mewah Mercedes-Benz.

Baca juga : Waduh, Hampir Setengah Juta Mobil Listrik Tesla Kena Recall



Seperti disebutkan di awal, masyarakat China ngamuk ke Mercedes-Benz karena iklan yang mereka buat, di akun resmi Mercedes-Benz Weibo, seolah-olah mengeksploitasi mata sipit. Akibat kegaduhan itu mereka langsung mencopot iklan kontroversial tersebut.

Keributan bermula ketika Mercedes-Benz mengunggah iklan terbaru mereka di akun resmi Mercedes-Benz yang ada di sosial media terbesar di China, Weibo. Iklan itu memperlihatkan beberapa mobil buatan Mercedes-Benz serta seorang model bernama Cai Niang Niang.

Hanya saja beberapa saat setelah beredar, iklan itu langsung menuai kecaman. Jutaan pengguna Weibo merasa tersinggung karena menganggap Mercedes-Benz seolah-olah mengekspoitasi model itu dengan membuat matanya seolah-olah menjadi lebih sipit.

"Riasan model wanita tampak seperti mata sipit. Banyak yang menyalahkan bahwa riasan tersebut mencerminkan stereotip Barat tentang orang Asia," tulis media berpengaruh China, Global Times.

Akibat kontroversi itu Mercedes-Benz langsung mencopot iklan itu dari sosial media Weibo. Hanya saja perwakilan Mercedes-Benz di China, Martin Sauber dan Juan Zhou belum memberikan pernyataan resmi mengenai kontroversi itu.
(wsb)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Fitur Canggih Mobil...
Fitur Canggih Mobil Listrik AION Bisa Dicoba Langsung sebelum Dibeli
Bos Volkswagen Sebut...
Bos Volkswagen Sebut China Belum Banyak Pengalaman di Industri Otomotif
Kalah Bersaing dengan...
Kalah Bersaing dengan China, Jepang Fokus Kembangkan Mobil Pintar
Merek Jepang Diklaim...
Merek Jepang Diklaim Kini Cuma Mengekor Mobil China
XC60 Kembali Jadi Mobil...
XC60 Kembali Jadi Mobil PHEV untuk Jarak Jauh Volvo
Ahli Ungkap Kebohongan...
Ahli Ungkap Kebohongan Klaim Soal Jarak Tempuh Baterai Mobil Listrik
AS: Jet Tempur J-10...
AS: Jet Tempur J-10 China Milik Pakistan Tembak Jatuh 2 Pesawat India, Salah Satunya Rafale
Aktivitas Sektor Jasa...
Aktivitas Sektor Jasa China Menurun di Tengah Tekanan Tarif AS
Xi Jinping Tegaskan...
Xi Jinping Tegaskan Rusia dan China akan Lawan Paksaan di Panggung Dunia
Rekomendasi
Rossa Purbo Bekti Singgung...
Rossa Purbo Bekti Singgung Mantan Pegawai KPK Jadi Tim Hukum Terdakwa, Pengacara Hasto: Anda Maksudnya Apa?
Rampung Diperiksa Bareskrim,...
Rampung Diperiksa Bareskrim, Pengacara Serahkan Ijazah Jokowi ke Penyidik
Tiopilus, Kisah Anak...
Tiopilus, Kisah Anak Muda Inspiratif yang Sukses Membangun Brand Fesyen Vantera
Berita Terkini
Fitur Canggih Mobil...
Fitur Canggih Mobil Listrik AION Bisa Dicoba Langsung sebelum Dibeli
Rp699 Juta untuk Sang...
Rp699 Juta untuk Sang Hybrid Ganteng! Honda Civic RS Hybrid Resmi Mengaspal, Siap Gebrak Jalanan Jakarta!
Ditarget Terjual 10...
Ditarget Terjual 10 Juta Unit Mobil Listrik Setahun, Ini Strategi Xiaomi
Jangkau Pelanggan di...
Jangkau Pelanggan di Lokasi Strategis, GWM Bikin Dealer Compact di Gatsu Jakarta
Bos Volkswagen Sebut...
Bos Volkswagen Sebut China Belum Banyak Pengalaman di Industri Otomotif
Kalah Bersaing dengan...
Kalah Bersaing dengan China, Jepang Fokus Kembangkan Mobil Pintar
Infografis
6 Produk Buatan China...
6 Produk Buatan China yang Digemari Konsumen Amerika Serikat
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved