Elon Musk Resmikan Supercharger Pertama dengan Dogecoin Sebagai Pembayaran

Minggu, 20 Februari 2022 - 11:07 WIB
loading...
Elon Musk Resmikan Supercharger...
Supercharger baru Tesla terletak di Santa Monica Boulevard, Santa Monica, California, Amerika Serikat (AS) dibuka Jumat (19/2/2022) waktu setempat. Foto/Teslarati
A A A
SANTA MONICA - CEO sekaligus arsitek pembuat Tesla Elon Musk meresmikan Supercharger pertama untuk mobil listrik Tesla yang menerima Dogecoin sebagai pembayaran. Supercharger baru Tesla terletak di Santa Monica Boulevard, Santa Monica, California, Amerika Serikat (AS) dibuka Jumat (19/2/2022) waktu setempat.

Dikutip dari laman Teslarati, Minggu (20/2/2022), Elon Musk mengkonfirmasi bahwa Santa Monica Supercharger akan secara resmi menerima Dogecoin sebagai pembayaran. Ini menjadikannya sebagai Supercharger pertama di jaringan Tesla yang menerima crypto sebagai metode pembayaran.

Elon Musk, dikenal sebagai pendukung vokal Doge dan Bitcoin, telah lama mengisyaratkan untuk membawa Doge sebagai metode pembayaran ke berbagai bagian bisnis Tesla. Perusahaan Tesla memang menerima Dogecoin di toko online-nya. Ada desas-desus yang cukup santer bahwa Tesla juga akan menerima crypto sebagai bentuk pembayaran untuk pembelian mobil.



Terletak 1421-1425 Santa Monica Boulevard, Supercharger baru terletak di salah satu dari dua lot yang dibeli Tesla untuk proyek tersebut. Yang lainnya terletak di 1401 Santa Monica Boulevard. 1421-1425 secara teknis adalah lot tambahan untuk proyek tersebut dan akan menampung 26 Supercharger total saat selesai.
Elon Musk Resmikan Supercharger Pertama dengan Dogecoin Sebagai Pembayaran


Sebuah foto baru yang diambil oleh pemilik Model Y dan penduduk Los Angeles Ryan Zohoury menunjukkan, ternyata sangat mirip dengan cetak biru yang diserahkan oleh Tesla ke Dewan Kota Santa Monica tahun lalu. Stasiun Supercharger baru ini belum untuk saat ini. Namun, fasilitas toilet tersedia lengkap di tempat ini.



Musk mengkonfirmasi akan membatalkan membangun fasilitas restoran bergaya era 50-an atau bioskop drive-in yang pernah direncanakan untuk situs tersebut. Fasilitas itu Ini malah akan ditambahkan ke fasilitas Supercharger yang berbeda, yang direncanakan dibangun di Hollywood.
(wib)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Tarif Impor Trump Jadi...
Tarif Impor Trump Jadi Mimpi Buruk Industri Otomotif China
Aksi Anti Tesla Meluas,...
Aksi Anti Tesla Meluas, Keamanan Pemilik dan Karyawan Semakin Terancam
Porsche Luncurkan Proyek...
Porsche Luncurkan Proyek Percontohan Daur Ulang Baterai Tegangan Tinggi
Elon Musk Minta Dalang...
Elon Musk Minta Dalang Pengrusakan Dealer Tesla Ditangkap, Sebut Aksi Protes Sebagai Terorisme Domestik Skala Luas!
Protes Anti-Elon Musk...
Protes Anti-Elon Musk Mengguncang Dealer Tesla di Seluruh Dunia!
Tantangan Produsen Mobil...
Tantangan Produsen Mobil Listrik China di Asia Tenggara: Realitas vs. Ambisi
Pabrik Hyundai di Georgia...
Pabrik Hyundai di Georgia Siap Produksi Ioniq 9 Tepat Waktu
China Siap Aliri Energi...
China Siap Aliri Energi dari Luar Angkasa ke Mobil Listrik
Elon Musk Izinkan Tesla...
Elon Musk Izinkan Tesla Dijual di Arab Saudi
Rekomendasi
Penampakan Pantai Batukaras...
Penampakan Pantai Batukaras Pangandaran Diserbu Wisatawan saat Libur Lebaran
China Luncurkan Robot...
China Luncurkan Robot Tangan yang Punya Sensitivitas seperti Jari Manusia
Piala Asia U-17 2025...
Piala Asia U-17 2025 Live di iNews: Thailand vs Uzbekistan dan Arab Saudi Kontra China
Garda Satu Apresiasi...
Garda Satu Apresiasi Kebijakan Dedi Mulyadi Hapus Tunggakan Pajak Kendaraan
5 Ruas Tol Trans Sumatera...
5 Ruas Tol Trans Sumatera Digratiskan Selama Arus Balik 2025, Cek Daftarnya
5 Kosakata Bahasa Indonesia...
5 Kosakata Bahasa Indonesia yang Penulisannya Sering Salah
Berita Terkini
Tarif Impor Trump Jadi...
Tarif Impor Trump Jadi Mimpi Buruk Industri Otomotif China
4 jam yang lalu
Harga Mobil dan Motor...
Harga Mobil dan Motor Bakal Gila-gilaan Akibat Tarif Baru Donald Trump
6 jam yang lalu
CEO XPENG: Mobil Terbang...
CEO XPENG: Mobil Terbang Akan Lebih Banyak Dibeli Dibandingkan Kendaraan Listrik
7 jam yang lalu
Honda Bocorkan Interior...
Honda Bocorkan Interior Prototipe Prelude, Ini Isi Dalamannya
9 jam yang lalu
Audi Kenalkan Supercar...
Audi Kenalkan Supercar Bermesi Diesel, Segini Tenaganya
12 jam yang lalu
AS Umumkan Tarif Baru...
AS Umumkan Tarif Baru Mobil Buatan Luar Negeri Termasuk Indonesia
15 jam yang lalu
Infografis
10 Kota dengan Konsumsi...
10 Kota dengan Konsumsi Gorengan Tertinggi di Indonesia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved