Mengenal Perbedaan yang Dimiliki Toyota Limo dan Toyota Vios

Kamis, 13 Oktober 2022 - 16:37 WIB
loading...
A A A
Beralih ke interiornya, pada Toyota Limo masih menggunakan jendela model engkol. Sedangkan untuk Toyota Vios sendiri sudah memakai power window serta audio steering switch.

Lebih lanjut, pada tampilan dalamnya Vios jelas terlihat rapi dengan deretan komponen yang proporsional. Sebaliknya, Limo tidaklah demikian. Tak sampai disitu, kaca film juga tidak tersemat dalam Toyota Limo.

3. Lampu

Toyota Vios diketahui sudah menempatkan komponen foglamp di armadanya. Selain itu, mereka juga menyertakan lampu sein di bagian spion luar kendaraan.

Sedangkan pada Toyota Limo, kedua fitur tersebut tidak tersedia. Jika ingin, pemilik kendaraan bisa melakukan modifikasi atau upgrade sendiri.
(bim)
Halaman :
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright ©2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.2110 seconds (0.1#10.140)