VW Stop Penjualan Model Porsche Cayenne dan Audi Bermesin Diesel
A
A
A
WOLFBURG - Volkswagen Group dikabarkan telah menghentikan penjualan kendaraan dengan mesin TDI diesel 3.0-liter di pasar Amerika Serikat (AS), yang mempengaruhi model dari merek Audi, VW dan Porsche.
Dilansir dari Leftlanenews, Kamis (5/11/2015), VW kukuh mengklaim bahwa tidak ada perangkat lunak telah diinstal di unit tenaga V6 diesel 3 liter, untuk mengubah karakteristik emisi dengan cara terlarang. Meskipun begitu, perusahaan berbasis di Jerman ini telah memerintahkan jaringan dealer menghentikan penjualan V6 TDI pada Audi A7, A6 Quattro, A8, A8L dan Q5. Begitu juga dengan VW Touareg dan Prosche Cayenne.
"Volkswagen Group of America bekerja dengan regulator dan akan mengambil semua langkah yang diperlukan untuk memperbaiki masalah apapun, termasuk emisi potensial mengingat," kata perusahaan itu dalam sebuah pernyataan.
Langkah ini diambil setelah Badan Perlindungan Lingkungan dan California Air Resources Board, menuduh perusahaan gagal banding atas dugaan ditemukan perangkat lunak di mesin V6 diesel pada berbagai sedan dan SUV di model 2014 dan 2015. Kendaraan dinyatakan memancarkan NOx dalam jumlah sembilan kali lipat lebih dari ambang batas ketentuan.
Dilansir dari Leftlanenews, Kamis (5/11/2015), VW kukuh mengklaim bahwa tidak ada perangkat lunak telah diinstal di unit tenaga V6 diesel 3 liter, untuk mengubah karakteristik emisi dengan cara terlarang. Meskipun begitu, perusahaan berbasis di Jerman ini telah memerintahkan jaringan dealer menghentikan penjualan V6 TDI pada Audi A7, A6 Quattro, A8, A8L dan Q5. Begitu juga dengan VW Touareg dan Prosche Cayenne.
"Volkswagen Group of America bekerja dengan regulator dan akan mengambil semua langkah yang diperlukan untuk memperbaiki masalah apapun, termasuk emisi potensial mengingat," kata perusahaan itu dalam sebuah pernyataan.
Langkah ini diambil setelah Badan Perlindungan Lingkungan dan California Air Resources Board, menuduh perusahaan gagal banding atas dugaan ditemukan perangkat lunak di mesin V6 diesel pada berbagai sedan dan SUV di model 2014 dan 2015. Kendaraan dinyatakan memancarkan NOx dalam jumlah sembilan kali lipat lebih dari ambang batas ketentuan.
(dyt)