Anjing Jadi Bintang Iklan Pengujian Subaru

Selasa, 02 Februari 2016 - 14:09 WIB
Anjing Jadi Bintang...
Anjing Jadi Bintang Iklan Pengujian Subaru
A A A
SUBARU melakukan sesuatu yang unik, yakni menghadirkan dua ekor anjing untuk melakukan proses pengujian. Tapi tenang, semua itu hanya untuk kampanye iklan, 'Pengujian oleh Anjing, Disetujui oleh Anjing'.

Dikutip dari Leftlanenews, Selasa (2/2/2016), keluarga Golden Labs terakhir muncul di televisi pada 2013 dalam program 'Meet the Barkleys' dan ditayangkan versi YouTube. Kampanye yang bergenre humor itu menunjukkan seekor anjing menjadi pengendara, bersama seekor anak anjing sebagai penumpangnya.

Mereka mengendarai mobil Subaru layaknya manusia. Dalam seri terbaru dari lima video di YouTube, keluarga Golden itu menggunakan Subaru dan membawa keliling anak anjing yang sedang tidur, kemudian mengantar ke salon rambut, dan menghadapi masalah navigasi.

"Delapan dari 10 pemilik Subaru adalah pemilik hewan peliharaan, dan merek kami terus mendukung apa yang menjadi kepedulian dari para pelanggan kami," ucap CMO Subaru Amerika, Alan Bethke.

Sayang, iklan unik dan menghibur ini tidak akan ditayangkan untuk NFL Super Bowl 50. Tapi keluarga Golden akan ditampilkan pada Animal Planet Puppy Bowl XII. Untuk lebih jelasnya, berikut tayangan iklan pengujian Subaru tersebut.

(dyt)
Berita Terkait
Subaru XV 2.0i 2013,...
Subaru XV 2.0i 2013, SUV AWD Mewah dan Ganteng, Harga Anjlok
Produksi Subaru BRZ...
Produksi Subaru BRZ Dihentikan di Jepang, Bagaimana Nasib Indonesia?
Subaru Tutup Pabrik...
Subaru Tutup Pabrik di Thailand, Strategi Baru atau Kalah Saing?
Subaru Serahkan BRZ...
Subaru Serahkan BRZ Kepada 8 Pelanggan Pertama, Harga Mulai Rp825 Juta
Ups, Subaru Pastikan...
Ups, Subaru Pastikan Tidak Bawa Model Baru di GIIAS 2024
Subaru Pede Jual Outback...
Subaru Pede Jual Outback 2023 Rp780 Juta, Lebih Mahal dari Pajero dan Fortuner
Berita Terkini
Kanada Balas Trump dengan...
Kanada Balas Trump dengan Tarif Baru untuk Mobil Buatan AS
2 jam yang lalu
Kanada Protes Soal Tarif...
Kanada Protes Soal Tarif Impor Otomotif AS, Ini Alasannya
2 jam yang lalu
Pabrikan Senjata Api...
Pabrikan Senjata Api AK 47 Kembali Produksi Motor Berwarna Pink?
5 jam yang lalu
Tarif Impor Trump Jadi...
Tarif Impor Trump Jadi Mimpi Buruk Industri Otomotif China
12 jam yang lalu
Harga Mobil dan Motor...
Harga Mobil dan Motor Bakal Gila-gilaan Akibat Tarif Baru Donald Trump
14 jam yang lalu
CEO XPENG: Mobil Terbang...
CEO XPENG: Mobil Terbang Akan Lebih Banyak Dibeli Dibandingkan Kendaraan Listrik
15 jam yang lalu
Infografis
Gunung Berapi Bawah...
Gunung Berapi Bawah Laut Jadi Ancaman AS setelah Kebakaran Hutan
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved