Fortuner TRD Sportivo Meluncur

Senin, 21 Maret 2016 - 07:30 WIB
Fortuner TRD Sportivo...
Fortuner TRD Sportivo Meluncur
A A A
BANGKOK - Toyota tengah mempersiapkan Fortuner TRD Sportivo untuk segera diperkenalkan. Tepatnya dua hari lalu, pabrikan asal Jepang itu ternyata telah memperkenalkan model SUV (sport utility vehicle) andalannya tersebut di Thailand.

Dilansir dari Indianautos, Senin (21/3/2016), Fortuner TRD Sportivo dibekali satu set velg baru warna hitam berukuran 20-inch. Dipadukan dengan ban dari Dunlop ukuran 265/50, serta dukungan rem beefier yang tidak dimiliki Fortuner standar. Selain itu, mobil ini mendapatkan suspensi TRD-tuned dengan guncangan yang telah dioptimalkan.

.

Beberapa perubahan juga telah terlihat di bagian kabin mobil. Di mana Fortuner TRD Sportivo mendapatkan 11-speaker JBL sound system, jok kulit berwarna hitam dan merah serta push button start merah. Kendaraan ini juga dilengkapi bermacam-macam lencana TRD, sporty dials, jahitan merah pada dashboard, beserta layar touchscreen tujuh inci dengan dukungan navigasi.

.

Di Thailand, Toyota akan menjualnya secara eksklusif dengan mesin turbo diesel 2,8 liter yang mampu menendang 177 tenaga kuda dan 332 pound-feet dari torsi. Fortuner hadir dalam enam varian, dibenderol mulai dari 1.679.000 bath hingga 1.769.000 bath atau sekitar Rp630 juta hingga Rp664 juta.

.
(dmd)
Berita Terkait
Sejarah Toyota dan Makna...
Sejarah Toyota dan Makna Logo Ovalnya yang Khas
Perbedaan Avanza dan...
Perbedaan Avanza dan Calya, Yuk Simak Penjelasan Berikut Ini!
Toyota Siap Hadirkan...
Toyota Siap Hadirkan Hilux Bertenaga Hybrid
Toyota Daftarkan Paten...
Toyota Daftarkan Paten Transmisi Manual untuk Mobil Listrik
Toyota FJ Cruiser Edisi...
Toyota FJ Cruiser Edisi Terakhir Resmi Beredar di Timur Tengah
Semikonduktor Menipis,...
Semikonduktor Menipis, 2 Pabrik Toyota di Jepang Berhenti Produksi Bulan Depan
Berita Terkini
Lotus Memperkenalkan...
Lotus Memperkenalkan Struktur Baru untuk Eletre dan Emeya
4 jam yang lalu
Industri Otomotif Bakal...
Industri Otomotif Bakal Sekarat, Ini Risiko yang Mengintai AS Terkait Tarif Impor
10 jam yang lalu
Tarif Impor Baru AS...
Tarif Impor Baru AS Diberlakukan, Hyundai Menang Telak
12 jam yang lalu
Ducati Desmo450 MX Mesin...
Ducati Desmo450 MX Mesin 1 Silender 449cc dengan Bobot Ringan
14 jam yang lalu
Tarif Impor Baru AS...
Tarif Impor Baru AS Bakal Kubur Niat Orang Beli Mobil Baru
15 jam yang lalu
BYD Salip Tesla di Eropa,...
BYD Salip Tesla di Eropa, Penjualan di Q1 2025 Naik 60 Persen
17 jam yang lalu
Infografis
Segera Meluncur, Mobil...
Segera Meluncur, Mobil Listrik Xiaomi SU7 Tantang Tesla
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved