Tak Ada SPG Tampil Seksi di Bangkok International Motor Show 2017

Selasa, 28 Maret 2017 - 21:09 WIB
Tak Ada SPG Tampil Seksi...
Tak Ada SPG Tampil Seksi di Bangkok International Motor Show 2017
A A A
BANGKOK - Jika Shanghai Motor Show sudah jauh-jauh hari memutuskan agar semua sales promotion girls (SPG) di pameran tidak tampil seksi, sepertinya baru kali ini Bangkok International Motor Show (BIMS) melakukan hal yang sama.

Pada hari pertama pelaksanaan BIMS 2017, para SPG justru tampil elegan. Ambil contoh SPG Isuzu yang mengawali peluncuran Isuzu MU-X facelift. Kali ini mereka justru tampil anggun dengan busana putih yang mewah. Sekalipun ada yang berbaju seksi, SPG tersebut hanya tampil sporty.

SPG
Begitu juga dengan Mitsubishi yang mengerahkan SPG mereka dengan busana yang tidak terlalu terbuka. BMW Group seperti BMW dan MINI juga sama. Imej mobil Eropa membuat mereka memilih menyediakan busana yang mewah buat para SPG yang ada di booth BMW.

SPG

Terkecuali MINI, busana yang diberikan kepada SPG menyesuaikan dengan ciri khas MINI yang muda dan enerjik. Jadi, baju yang mereka kenakan kental dengan jiwa anak muda.

SPG
SPG
Tidak ada informasi yang jelas mengapa hampir semua SPG yang ada di Bangkok International Motor Show (BIMS) 2017 terkesan lebih anggun ketimbang tahun sebelumnya.

Bisa jadi karena suasana berkabung atas meninggalnya Raja Bhumibol Adulyadej masih berlangsung, maka penyelenggara dan Agen Pemegang Merek automotif di Thailand lebih memilih tidak tampil seksi.
(dmd)
Berita Terkait
Cantiknya SPG Bangkok...
Cantiknya SPG Bangkok Motor Show yang Sudah Tidak Lagi Bermasker
Mobil-mobil Listrik...
Mobil-mobil Listrik Murah dan Premium Serbu Thailand
Harley-Davidson Pan...
Harley-Davidson Pan America Jadi Motor Terbaik Bangkok Motor Show
Maskeran Lagi, Aura...
Maskeran Lagi, Aura SPG Bangkok Motor Show Masih Tetap Seksi dan Menggoda
Ekosistem Kendaraan...
Ekosistem Kendaraan Listrik Berbasis Baterai
Indonesia International...
Indonesia International Motor Show 2025 Siap Digelar pada 13-23 Februari
Berita Terkini
Efek Lebaran 2025: Penjualan...
Efek Lebaran 2025: Penjualan Honda Naik 5 Persen, Brio Masih Dominan 50 Persen
11 jam yang lalu
10 Merek Mobil Terlaris...
10 Merek Mobil Terlaris Maret 2024: Toyota Tetap Nomor 1, BYD Menyeruak!
11 jam yang lalu
Penjualan Motor Maret...
Penjualan Motor Maret 2025 Anjlok! Target 6,5 Juta Unit Tidak Tercapai?
12 jam yang lalu
Pabrik Neta Dikepung...
Pabrik Neta Dikepung Karyawan Dealer Imbas Mobil Tak Dikirim
1 hari yang lalu
Yamaha Cygnus Gryphus...
Yamaha Cygnus Gryphus Penantang Honda Vario Diluncurkan, 1 Liter Tembus 42 Km
1 hari yang lalu
Divonis Berbahaya, Eropa...
Divonis Berbahaya, Eropa Larang Penggunaan Serat Karbon untuk Kendaraan
1 hari yang lalu
Infografis
Ilmuwan Klaim Temukan...
Ilmuwan Klaim Temukan Bukti Peradaban Kuno di Planet Mars
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved