Mitsubishi Indonesia Raih Poin Tertinggi Soal Kepuasan Layanan

Jum'at, 08 Desember 2017 - 16:53 WIB
Mitsubishi Indonesia...
Mitsubishi Indonesia Raih Poin Tertinggi Soal Kepuasan Layanan
A A A
JAKARTA - PT Mitsubishi Motors Krama Yudha Sales Indonesia ( MMKSI) raih penghargaan kepuasan layanan penjualan yang ketiga kalinya. MMKSI raih skor tertinggi, yaitu 802 poin dari hasil survei Sales Satisfaction Index (SSI) 2017 oleh J.D Power Singapura.

Lembaga periset itu mengukur kepuasan pemilik kendaraan baru ketika membeli mobil di diler resmi. Parameter riset sendiri dilakukan dengan mengukur kepuasan pemilik kendaraan baru terutama pengalaman mereka saat melakukan pembelian kendaraan di dealer resmi.

Di samping itu terdapat 6 faktor penting sebagai penunjang penilaian mulai dari waktu pengiriman, proses pengiriman, tenaga sales, inisiasi penjualan, fasilitas dealer dan kesepakatan.

“Kesuksesan ini juga menjadi tantangan bagi kami untuk bekerja lebih keras kagi agar dapat mempertahankan kepercayaan konsumen setia kami,” ucap Kyoya Kondo, Presiden Direktur MMKSI di kantor pusat MMKSI, Pulomas, Jakarta Timur, Jumat (8/12/2017).

Pencapaian itu berdasarkan periode survei periode September 2016 hingga Juli 2017, dengan melibatkan 2.476 responden. Dibanding tahun lalu, mengalami peningkatan dari 769 menjadi 802 dari nilai skala 1.000.
(wbs)
Berita Terkait
Fungsi Lain Teknologi...
Fungsi Lain Teknologi NanoeX Mitsubishi XFORCE yang Belum Diketahui
Mitsubishi PHEV Duduki...
Mitsubishi PHEV Duduki Posisi Puncak Pasar Otomotif Jepang
Berikan Banyak Pengalaman...
Berikan Banyak Pengalaman Baru, MMKSI Perkenalkan Konsep Life Adventure
Kalah Bersaing, Mitsubishi...
Kalah Bersaing, Mitsubishi Akhirnya Angkat Kaki dari China
Mistsubishi Outlander...
Mistsubishi Outlander Jadi Mobil SUV Paling Disukai di AS
Tancap Gas, Mitsubishi...
Tancap Gas, Mitsubishi Komit Kirim Mitsubishi Xpander Cross Baru ke Konsumen
Berita Terkini
Tarif Impor Trump Jadi...
Tarif Impor Trump Jadi Mimpi Buruk Industri Otomotif China
4 jam yang lalu
Harga Mobil dan Motor...
Harga Mobil dan Motor Bakal Gila-gilaan Akibat Tarif Baru Donald Trump
5 jam yang lalu
CEO XPENG: Mobil Terbang...
CEO XPENG: Mobil Terbang Akan Lebih Banyak Dibeli Dibandingkan Kendaraan Listrik
7 jam yang lalu
Honda Bocorkan Interior...
Honda Bocorkan Interior Prototipe Prelude, Ini Isi Dalamannya
9 jam yang lalu
Audi Kenalkan Supercar...
Audi Kenalkan Supercar Bermesi Diesel, Segini Tenaganya
11 jam yang lalu
AS Umumkan Tarif Baru...
AS Umumkan Tarif Baru Mobil Buatan Luar Negeri Termasuk Indonesia
14 jam yang lalu
Infografis
10 Kota dengan Konsumsi...
10 Kota dengan Konsumsi Gorengan Tertinggi di Indonesia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved