Suzuki Hayabusa Setop Produksi, India Tidak Tinggal Diam

Senin, 10 Desember 2018 - 13:50 WIB
Suzuki Hayabusa Setop...
Suzuki Hayabusa Setop Produksi, India Tidak Tinggal Diam
A A A
NEW DELHI - Keputusan Suzuki untuk menghentikan produksi Hayabusa karena terganjal aturan emisi, rupanya telah dibaca jauh-jauh hari oleh GM Customs of Delhi. Bengkel modifikasi asal India akan meluncurkan Hero Xtreme yang mirip Hayabusa

Seperti dilansir dari maxabout, Perubahan yang Anda lihat di sini murni visual karena tidak ada perubahan yang dilakukan pada mesin sepeda motor ini. Artinya motor ini hanya pakai jubah alias fairing Hayabusa.

Detail terlihat pada replika Hayabusa ini dengan mengubah shockbreaker belakang ganda motor ini menjadi swing-arm dengan monoshock belakang Hayabusa. Baca: Seperti Yamaha RX King, Suzuki Hayabusa Keok Karena Emisi

Untuk urusan mesin Hero Xtreme tetap gendong mesi 150cc, namun bagian depan sepeda motor dilengkapi dengan rem cakram ganda. Ban yang digunakan di sini sangat besar dan hampir sama dengan yang terlihat di Hayabusa.

Seperti diketahui Suzuki Hayabusa generasi sekarang mempunyai mesin 1.340 cc empat silinder DOHC. Mampu menghasilkan tenaga puncak sampai 195,7 hp pada putaran 9.800 rpm dan torsi maksimum sebesar 154 Nm. Ini saja sudah 'ciamik' apalagi generasi terbaru, kita tunggu saja.
(wbs)
Berita Terkait
Tantang Kawasaki Versys,...
Tantang Kawasaki Versys, Suzuki V-Strom SX 250cc Resmi Diluncurkan
Tampang Jelas Suzuki...
Tampang Jelas Suzuki V-Strom 800 Mulai Beredar, Ini Bentuknya
Suzuki Pastikan V-Twin...
Suzuki Pastikan V-Twin 776cc Akan Jadi Mesin Kunciannya
Suzuki V-Strom 800 DE...
Suzuki V-Strom 800 DE Siap Masuk Pasar ASEAN Tahun Ini
Suzuki Luncurkan Access...
Suzuki Luncurkan Access 125, Skutik Seharga Rp17 Jutaan
Mesin Naik 100cc, Suzuki...
Mesin Naik 100cc, Suzuki Katana Akan Pakai Tangki Lebih Besar
Berita Terkini
Daftar Pajak Mobil Honda...
Daftar Pajak Mobil Honda BR-V Setiap Tahun, Baca Sebelum Beli!
10 jam yang lalu
Jadwal Pemutihan Pajak...
Jadwal Pemutihan Pajak Kendaraan Mei 2025
11 jam yang lalu
Bayar Pajak Motor Kini...
Bayar Pajak Motor Kini Semudah Belanja di Indomaret, Caranya?
12 jam yang lalu
Fitur dan Spesifikasi...
Fitur dan Spesifikasi Xpeng AeroHT Land Aircraft Carrier, Mobil Terbang yang Lebih Murah dari Lamborghini
13 jam yang lalu
Tiga Alasan Utama Mundurnya...
Tiga Alasan Utama Mundurnya LG dari Proyek Baterai Kendaraan Listrik di Indonesia
13 jam yang lalu
Xpeng Memulai Produksi...
Xpeng Memulai Produksi Massal Robot Humanoid Iron pada 2026, Siap Gantikan Manusia di Pabrik?
14 jam yang lalu
Infografis
Memanas, Pakistan Ancam...
Memanas, Pakistan Ancam Serang India dengan Senjata Nuklir
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved