Gambar Jaguar F-Type Project 7 Bocor

Rabu, 25 Juni 2014 - 11:50 WIB
Gambar Jaguar F-Type...
Gambar Jaguar F-Type Project 7 Bocor
A A A
COVENTRY - Misteri model apa yang bakal dibangun dari divisi Special Operations Jaguar Land Rover (JLR) terungkap. Setidaknya model ini diduga kuat, kini telah terkuak menjelang debut di Goodwood Festival of Speed.

Dilansir dari Leftlanenews, Rabu (25/6/2014), dari beberapa gambar yang posting 4WheelsNews, JLR kemungkinan akan mengungkap versi produksi dari mobil konsep F-Type Project 7.

JaguarJaguar

Jika gambar yang diposting akurat, maka jaguar telah mempertahankan D-Type yang terinspirasi dari sejarah panjang di arena balap. Alih-alih menyiapkan kursi baris dua untuk penumpang, gambar menunjukan mobil sedang dikebut oleh satu orang.

Model produksi akan didukung mesin V8 supercharged yang menghasilkan 550 dk. Jaguar mengklaim akselerasi 0-100 kpj dari posisi diam hanya membutuhkan waktu 4,1 detik, sebelum meraih kecepatan puncak 186 mph.
(dyt)
Berita Terkait
Thierry Bollore Resmi...
Thierry Bollore Resmi Mengundurkan Diri dari Jaguar
Aliansi Jaguar Jantan,...
Aliansi Jaguar Jantan, Patahkan Teori Makhluk Soliter
Jaguar Land Rover Bangun...
Jaguar Land Rover Bangun Pusat Riset Terbuka untuk Manjakan Orang Kaya Lewat Teknologi
Tak Jadi Bubar, Tim...
Tak Jadi Bubar, Tim Jaguar dan Sejenisnya Dipasok 50 Motor untuk Patroli Malam
Raffi Ahmad pun Respek...
Raffi Ahmad pun Respek dengan Tim Jaguar Depok, Ini Potretnya
Jaguar Ancam Tuntut...
Jaguar Ancam Tuntut Konsumen dan Bengkel yang Bikin Mobil Jaguar Replika
Berita Terkini
Hyundai IONIQ 9, SUV...
Hyundai IONIQ 9, SUV Listrik Berteknologi Canggih dan Jangkauan Panjang
8 menit yang lalu
Berubah Total, CEO Makoto...
Berubah Total, CEO Makoto Uchida Akan Tinggalkan Nissan
2 jam yang lalu
Mazda Bergeser ke Pasar...
Mazda Bergeser ke Pasar Premium, Nasib Miata di Ujung Tanduk?
5 jam yang lalu
Spesifikasi Mobil LIstrik...
Spesifikasi Mobil LIstrik Murah Toyota bZ3X yang Dijual Rp200 Jutaan
9 jam yang lalu
Cara Cetak Barcode MyPertamina...
Cara Cetak Barcode MyPertamina untuk Beli BBM Subsidi, Ikuti Langkah-langkahnya!
15 jam yang lalu
Cara Mengatasi Motor...
Cara Mengatasi Motor Tidak bisa Distarter
16 jam yang lalu
Infografis
7 Negara Paling Korup...
7 Negara Paling Korup di Dunia versi Tranparency International
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved