Porsche Korea Berikan Program Servis Mobil Klasik

Selasa, 21 Oktober 2014 - 14:05 WIB
Porsche Korea Berikan...
Porsche Korea Berikan Program Servis Mobil Klasik
A A A
SEOUL - Porsche Korea memberikan sebuah layanan pemeliharaan tambahan bagi pemilik mobil klasik, ini bagian dari kampanye dari pabrikan Jerman.

Seperti dilansir dari Koreaherald, Selasa (21/10/2014) mobil yang tercakup dalam layanan kampanye Porsche Center Workshop yaitu model yang terdaftar sebelum tahun 1999 seperti 989 Boxster dan 996 (sekarang 911).

Kampanye ini berlangsung sejak Senin kemarin (20/10) dan akan berlangsung hingga 8 November 2014.

"Layanan ini bertujuan untuk kenyamanan untuk pemilik Porsche dan akan selalu merasakan performa tertinggi mobilnya," kata juru bicara Porsche Korea dalam sebuah pernyataan.

"Seperti diketahui, tempat terbaik untuk mempertahankan Porsche adalah Porsche Center Workshop," tambahnya.

Layanan pemeliharaan ditawarkan secara nasional yang berada di Seoul, Seongnam dan Goyang di Provinsi Gyeonggi, Incheon, Daegu dan Busan.

Semua fasilitas dilengkapi dengan teknisi Porsche bersertifikat, suku cadang mobil asli dan Porsche Workshop Sistem Informasi Terpadu, tester yang melacak sejarah mobil.

Selama masa kampanye, pelanggan bisa mendapatkan keuntungan dari tambahan diskon 20% untuk suku cadang asli serta 10% untu penggantian ban, penggantian oli mesin dan biaya tenaga kerja yang terkait.
(dol)
Berita Terkait
Porsche Beli Saham Perusahaan...
Porsche Beli Saham Perusahaan Roket Rp2 Triliun, Ingin Bikin Roket Porsche?
Porsche Rugi Hampir...
Porsche Rugi Hampir 57 Triliun? Ini Penyebabnya!
Harga dan Spesifikasi...
Harga dan Spesifikasi Porsche 911 GT3, Mobil Mewah Jerman yang Ditabrak Xpander
Intip Spek Porsche GT4...
Intip Spek Porsche GT4 yang Dipakai Mobil Balap Tim Rocket Racing
Jadi Tersangka, Sopir...
Jadi Tersangka, Sopir Xpander Seruduk Porsche 911 GT3 dalam Keadaan Mabuk Bikin Kerugian Rp5,7 Miliar
Nggak Laku, Porsche...
Nggak Laku, Porsche Pangkas Produksi Mobil Listrik Taycan
Berita Terkini
Pabrik Neta Dikepung...
Pabrik Neta Dikepung Karyawan Dealer Imbas Mobil Tak Dikirim
9 jam yang lalu
Yamaha Cygnus Gryphus...
Yamaha Cygnus Gryphus Penantang Honda Vario Diluncurkan, 1 Liter Tembus 42 Km
10 jam yang lalu
Divonis Berbahaya, Eropa...
Divonis Berbahaya, Eropa Larang Penggunaan Serat Karbon untuk Kendaraan
13 jam yang lalu
Hindari Tarif Trump,...
Hindari Tarif Trump, Mitsubishi Hentikan Semua Ekspor Kendaraan ke Amerika
15 jam yang lalu
Mobil yang Bisa Dikendarai...
Mobil yang Bisa Dikendarai Terbalik dan Menempel di Dinding Diperkenalkan
16 jam yang lalu
Persaingan Teknologi...
Persaingan Teknologi Kaca Film di Era Industri Mobil Listrik
1 hari yang lalu
Infografis
Megawati Hangestri Tembus...
Megawati Hangestri Tembus 3 Besar Top Skor Korea V-League
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved