Crossover Baru Lexus RX 350 Meluncur di New York

Selasa, 20 Januari 2015 - 14:44 WIB
Crossover Baru Lexus...
Crossover Baru Lexus RX 350 Meluncur di New York
A A A
DETROIT - Rumor yang menyebutkan Lexus bakal menghadirkan RX 350 di Detroit Motor Show 2015 terbukti kurang akurat. Namun sumber anonim terbaru memastikan generasi terbaru crosover ini bakal tampil di New York Auto Show April medatang.

Hasil jepretan mata-mata menunjukkan RX generasi baru telah mendapat ubahan minor di sisi ekterior. Namun perubahan paling besar diyakini terjadi didalam kabin yang telah membentang untuk mengakomodasi kursi baris ketiga.

Belum ada pernyataan resmi dari Lexus mengenai kabar ini. Pabrikan juga enggan merinci spesifikasi dan data lainnya mengenai mobil barunya. Rumor kuat mengatakan RX 350 dibangun di atas platform yang sama dengan Toyota Camry dan Avalon.

Dilansir dari Leftlanenews, Selasa (20/1/2015), kendati berbagi platfrom yang sama dengan model yang lebih "murah", Lexus memodifikasi struktur dengan perluasan penggunaan bahan ringan yang diklaim meningkatkan efisiensi bahan bakar.
(dol)
Berita Terkait
Lexus Manjakan Pemenang...
Lexus Manjakan Pemenang Lexus Cup Indonesia 2025 dengan Pengalaman Golf Mewah di Singapura
Komitmen Populerkan...
Komitmen Populerkan Elektrifikasi, Lexus Hadirkan Ekshibisi Kombinasi Edukasi dan Omotenashi
Hadirkan Edisi Terakhir,...
Hadirkan Edisi Terakhir, Lexus Umumkan Hentikan Produksi RC Series
Sebar Teaser, Lexus...
Sebar Teaser, Lexus Mulai Ungkap Tampang LBX
Lawan Mercedes-AMG GT,...
Lawan Mercedes-AMG GT, Lexus Hadirkan Supercar Bermesin V8
Lexus NX Baru Makin...
Lexus NX Baru Makin Lengkapi Varian Armada Mobil Listrik
Berita Terkini
Bos BYD Pede Denza Lebih...
Bos BYD Pede Denza Lebih Baik dari Mercedes Benz dan BMW
10 jam yang lalu
Kenapa Harley Davidson...
Kenapa Harley Davidson Turun Harga Imbas Tarif Impor AS? Simak Ulasan Lengkapnya
14 jam yang lalu
Tarif Impor AS Picu...
Tarif Impor AS Picu Kiamat Industri Otomotif Kanada, Ini Hitung-hitungannya
18 jam yang lalu
Goldman Sachs Prediksi...
Goldman Sachs Prediksi Tarif Trump Akan Hancurkan Industri Otomotif AS
19 jam yang lalu
Desain Honda NC750X...
Desain Honda NC750X dari Sudut Pandang Red Dot 2025
20 jam yang lalu
China Serang Pasar Pikap...
China Serang Pasar Pikap Australia dengan 2 Model Baru
21 jam yang lalu
Infografis
Indonesia di Puncak...
Indonesia di Puncak Klasemen, Lolos ke Piala Dunia!
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved