10 Mobil Listrik Terlaris di Amerika 2022, Nomor 7 Disukai Juga di Indonesia
Senin, 06 Februari 2023 - 08:17 WIB

Tesla Model 3 dikenalkan untuk menjangkau konsumen yang ingin mendapatkan performa ala Tesla, tapi dengan banderol lebih terjangkau. Akselerasinya cepat, hanya butuh 3.1 detik ke 100 kpj. Tapi, harganya hanya Rp700 jutaan.
BACA JUGA: Hyundai Ioniq 5 Kini Bisa Jalan Seperti Kepiting dan Tank Tempur
1. Tesla Model Y

Tesla Model Y mulai dirilis di 2020 dan langsung meledak. Model Y menggunakan dual motor AWD seperti Model X, dengan harga sekitarRp1miliar.
(dan)
Lihat Juga :