Cara Mematikan Mobil Matic yang Benar, Mudah dengan 3 Langkah

Selasa, 30 Januari 2024 - 16:03 WIB
Jika mobil sudah dipastikan berhenti dengan sempurna, maka lakukan pemindahan transmisi ke posisi Park (P) untuk membuat mobil tidak bergerak.

Namun, jika mobil dilengkapi dengan tombol shift lock, tekan tombol tersebut untuk memungkinkan perpindahan transmisi.

3. Matikan Mesin



Sebelum mematikan mesin, baiknya periksa kembali posisi transmisi sebelum mematikan mesin, pastikan transmisi benar-benar berada dalam posisi Park (P).

Jika mobil dilengkapi dengan tombol stop/start, tekan tombol tersebut untuk mematikan mesin. Tunggu hingga mesin berhenti dan cabut kunci kontak.

Itulah cara mematikan mobil matic dengan benar yang perlu diketahui pengendara. Melalui pemahaman dan dengan langkah-langkah mematikan mobil matic ini, pengendara tidak hanya menjaga kinerja kendaraan tetapi juga meningkatkan keamanan saat menggunakan mobil.
(wbs)
Halaman :
tulis komentar anda
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More