Ada Banyak Teknologi Baru yang Membuat Huawei FreeBuds Pro Nyaman di Telinga

Rabu, 11 November 2020 - 02:51 WIB
Dual-device Connection dengan merek lain seperti Android, iOS dan sistem pintar Windows berarti pengguna dapat beralih antarperangkat tanpa terikat ke satu merek. "Smart Interactions dengan penekanan pinch sensitif tinggi yang akan memberikan respons akurat. Sedangkan Fast Charging features dan baterai yang tahan lama untuk panggilan dan musik," sebutnya.

Dengan peredam bising atau noise cancellation diaktifkan, baterai bertahan hingga 4,5 jam. Sementara tanpa mengaktifkan noise cancellation, baterai bisa bertahan selama 7 jam penuh tanpa pengisian.

"FreeBuds Pro juga memiliki Ultra-low Latency dan Instant Two-way Dialog dengan latensi 180ms yang sempurna untuk bermain game. Pengguna dapat memiliki pengalaman audio visual yang mulus saat bermain game," tambahnya seraya mengatakan, perangkat dijual seharga Rp2,3 juta.
(iqb)
Halaman :
tulis komentar anda
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More