Daftar Merek Mobil Paling Laris di Pasar Amerika Serikat

Rabu, 16 Februari 2022 - 16:35 WIB
Nissan Rogue yang telah didesain ulang, yang memulai debutnya di musim gugur lalu berhasil mencatat penjualan yang cukup memuaskan. Mobil ini berhasil masuk daftar mobil terlaris di Amerika Serikat.

Nissan Rogue telah terjual sebanyak 182.289, naik 70,4%. Penjualan yang terbilang fantastis ini tidak lepas dari desain yang lebih gagah dan kekar dibanding sebelumnya.

7. Toyota Camry

Toyota Camry berhasil mengisi posisi ketujuh daftar mobil terlaris di sepanjang tahun 2021 untuk pasar Amerika Serikat. Berbeda dari di atasnya yang punya bodi besar, Camry merupakan mobil sedan.

Toyota Camry berhasil jadi sedan terlaris yang mencatat penjualan sebanyak 177.671, naik 41,1% dibanding periode sebelumnya. Ini berkat citra Camry sebagai pilihan yang aman dan andal.

8. Honda Civic

Menyusul Toyota Camry, Honda Civic jadi sedan terlaris di Amerika Serikat selanjutnya. Honda Civic tahun 2021 merupakan generasi ke-10 dengan bodi yang mungil.

Berada di posisi kedelapan, Honda Civic berhasil terjuak sebanyak 152.956. Jika dibanding tahun sebelumnya, angkanya naik sebesar 19,6%.

9. Toyota Highlander

Toyota Highlander yang didesain ulang terbukti populer. Mobil yang satu ini berhasil bertengger di urutan kesembilan mobil terlaris di Amerika Serikat.
Halaman :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More