4 Bahaya Gunakan Jas Hujan Ponco, Bisa Berakibat Fatal!

Rabu, 23 Februari 2022 - 22:41 WIB
Bahaya berikutnya pada penggunaan jas hujan ponco adalah dapat membahayakan pengendara lain. Bahaya tersebut terjadi ketika ukuran jas hujan ponco yang besar dan lebar akan menutupi lampu-lampu pada kendaraan Anda.



Beberapa kasus kecelakaan yang terjadi diakibatkan tertutupnya lampu sen pada motor, sehingga pengendara di belakangnya tidak mengetahui motor depannya akan berbelok, dan terjadilah kecelakaan.

3. Mengacaukan Keseimbangan Badan

Bahaya selanjutnya pada penggunaan jas hujan ponco adalah dapat mengacaukan keseimbangan badan. Biasanya hal ini terjadi pada saat hujan deras disertai angin yang melanda.

Jas hujan ponco yang sangat mudah tertiup angin akan mengacaukan keseimbangan pengendara, sehingga menimbulkan risiko untuk jatuh dari motor.

Pada hujan deras disertai angin, angin tersebut akan bergerak kesana kemari dan membuat jas hujan ponco menagganggu konsentrasi berkendara. Hal ini akan berakibat fatal apabila Anda tidak berhati-hati.

4. Penyerapan Air yang Kurang Maksimal

Bahaya selanjutnya pada penggunaan jas hujan ponco adalah proses penyerapan air yang kurang maksimal. Pada dasarnya, tujuan seseorang mengenakan jas hujan adalah untuk melindungi dirinya dan barang-barangnya dari hujan yang melanda.

Halaman :
tulis komentar anda
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More