Bukan Cuma Seal Bocor, Ini Penyebab Oli Mobil Cepat Habis yang Perlu Diwaspadai

Kamis, 16 Maret 2023 - 13:00 WIB
loading...
Bukan Cuma Seal Bocor,...
Waspadai beberapa faktor yang menyebabkan oli mobil cepat habis. Foto/DOK. Suzuki
A A A
JAKARTA - Pemilik mobil perlu mewaspadai beberapa faktor yang bikin oli mobil cepat habis. Ternyata bukan cuma faktor seal bocor seperti yang diduga banyak orang belakangan ini.

Ada beberapa hal yang justru bisa juga menyebabkan oli mobil habis atau cepat berkurang. Tentunya hal itu kebanyakan terjadi karena perawatan mobil yang tidak baik.

Namun sebelum memahami penyebabnya perlu diketahui lebih dulu bahwa oli atau pelumas mobil memang akan berkurang seiring pemakaian. Hanya saja jumlah yang berkurang harus masih di batas toleransi. Selain itu waktunya juga sesuai dengan ketentuan yang ada.

Beda soal jika oli atau pelumas mobil tiba-tiba berkurang dengan cepat. Apalagi sampai habis dalam waktu yang singkat. Itu artinya ada masalah di mesin mobil Anda. Lalu apa saja sih penyebabnya?



1. Seal Mesin Mengalami Kebocoran

Faktor yang menyebabkan oli mesin mobil bisa cepat berkurang, bisa terjadi akibat adanya kebocoran mesin. Kebocoran mesin ini sebenarnya merupakan kebocoran yang terjadi pada seal packing yang posisinya berada di sela bagian sambungan mesin.

Pada semua kendaraan bermotor, baik itu mobil atau motor, menggunakan seal pada bagian sambungan mesin. Karena pemakaian yang cukup lama, seal tersebut akan mengeras, dan bisa berakibat seal mengalami robek.

Akibat rusaknya seal pada bagian sambungan mesin tersebut, maka oli mesin akan cepat sekali mengalami penguapan dan habis.

Hal ini bisa diketahui dengan melihat seal pada bagian sambungan mesin. Apabila terdapat rembesan oli di tempat tersebut, itu artinya seal mengalami kerusakan.

2. Kerusakan Pada Ring Piston


Oli mesin mobil yang cepat sekali berkurang juga bisa disebabkan adanya kerusakan pada ring piston atau seher. Kerusakan ini bisa dilihat dari asap knalpot yang berwarna putih, yang kadang terjadi saat mesin mobil dinyalakan.

Keluarnya asap putih pada knalpot terjadi karena oli yang ikut terbakar pada saat terjadi proses pembakaran pada mesin mobil. Oli mesin yang terbakar tersebut akan masuk ke dalam piston, dan akhirnya akan keluar dalam bentuk asap berwarna putih pada knalpot mobil.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Waspada! Ancaman Mengintai...
Waspada! Ancaman Mengintai Mobil Pasca-Mudik: Dari Mesin Jebol hingga Suspensi Ambyar
Rem Blong Mengintai...
Rem Blong Mengintai Pengemudi saat Perjalanan Jauh, Ini Tips Mencegahnya
4 Cara Mengatasi Fuel...
4 Cara Mengatasi Fuel Pump Lemah dengan Mengecek 4 Komponen Ini
Lupakan Bengkel Dadakan,...
Lupakan Bengkel Dadakan, Ini Panduan Mudah Mengingat Jadwal Perawatan Mobil ala Suzuki
7 Bagian yang Wajib...
7 Bagian yang Wajib Dicek saat Servis Motor Jangan Sampai Dilewatkan
Ini Masalah yang Sering...
Ini Masalah yang Sering Muncul pada Mobil Sehabis Libur Panjang
Cara Memperbaiki Bumper...
Cara Memperbaiki Bumper Mobil Penyok, Salah Satunya Bisa Gunakan Air Panas
Gandeng Ariel Noah,...
Gandeng Ariel Noah, Cuprum Pede Teknologi Pelumas Berbasis Tembaga untuk Semua Motor
Apakah Soda Kaustik...
Apakah Soda Kaustik yang Membuat Bodi Kendaraan Melepuh di Bandung
Rekomendasi
Gerakan #IndonesiaCerah...
Gerakan #IndonesiaCerah Pertanyakan Motif Kelompok yang Selalu Menyudutkan Jokowi
Kisah Guru Raja Mataram...
Kisah Guru Raja Mataram Pro Belanda Dilantik Jadi Pejabat Istana
Jadi Inspirasi Negara...
Jadi Inspirasi Negara Lain, Delegasi SSTC Dalami Model Pemberdayaan Petani Muda Berteknologi Kementan
Respons Dokter Tifa...
Respons Dokter Tifa Dilaporkan ke Polisi terkait Ijazah Jokowi: Bagus!
Dunia Gonjang-Ganjing,...
Dunia Gonjang-Ganjing, Kripto Kok Santai? Intip Rahasia Bitcoin Jadi Benteng Investasi di Tengah Krisis!
Bareskrim Tangguhkan...
Bareskrim Tangguhkan Penahanan 4 Tersangka Kasus Pagar Laut Tangerang, Termasuk Kades Kohod
Berita Terkini
Gebrakan MG di Shanghai...
Gebrakan MG di Shanghai Auto Show 2025, Hadirkan Inovasi Mobil Futuristik
48 menit yang lalu
FIFGroup Cetak Laba...
FIFGroup Cetak Laba Tertinggi Sepanjang Sejarah, Salurkan Pembiayaan Rp45,9 Triliun
1 jam yang lalu
GAC Aion Luncurkan DiDi,...
GAC Aion Luncurkan DiDi, Speknya Bikin Geleng-geleng Kepala
10 jam yang lalu
Kembaran Honda Vario...
Kembaran Honda Vario 160 di Asia Tenggara: Spesifikasi, Perbedaan, dan Perkiraan Harga
17 jam yang lalu
Mobil Listrik Apa yang...
Mobil Listrik Apa yang Indonesia Mau? GAC Aion Siap Hadirkan
1 hari yang lalu
Mengungkap Filosofi...
Mengungkap Filosofi di Balik Arsitektur GAIA Milik Jetour di Shanghai Auto Show 2025
1 hari yang lalu
Infografis
3 Efek Kadar Gula Darah...
3 Efek Kadar Gula Darah Sangat Tinggi yang Perlu Diwaspadai
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved