Jangan Senang Dulu, Bau Mobil Baru Ternyata Berpotensi Timbulkan Kanker

Minggu, 30 April 2023 - 08:56 WIB
loading...
A A A
Tingkat senyawa organik volatil yang dipancarkan juga ditemukan cukup menyebabkan kantuk dan kelesuan pada orang yang hanya menghabiskan waktu 10 menit di dalam mobil baru. Selain itu racun tertentu sebelumnya dikaitkan dengan kanker dan kelainan janin.

Dalam ulasan studi terbaru di Science Media Center, Oliver Jones, Profesor Kimia di Universitas RMIT di Melbourne, mengatakan temuan terbaru mendukung penelitian sebelumnya tentang bau mobil baru, meskipun tidak ada bukti pasti dosis bahan kimia yang menguap di tes akan menyebabkan kanker.

“Bau mobil baru bukannya tanpa risiko. Kami tahu dari penelitian sebelumnya bahwa bagi sebagian orang dapat menyebabkan masalah kesehatan seperti pusing, mual, dan sesak napas,” kata Oiver Jones.

"Amannya, bau mobil baru yang terbaik mungkin tidak mengeluarkan bau khusus," jelasnya lagi.
(wsb)
Halaman :
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright ©2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.3123 seconds (0.1#10.140)