Ambulans VIP Ini Bermesin Turbo, Punya Start Stop Engine, Cruise Control, dan Garansi 7 Tahun

Rabu, 18 November 2020 - 06:41 WIB
loading...
A A A
Hanya saja, DFSK Glory 580 tetap mengusung bodi standar alias tidak modifikasi bodi yang dilakukan oleh karoseri PT Ambulance Pintar Indonesia (API). Perusahaan tersebut hanya menambahkan berbagai perlengkapan medis dan pendukung mobil ambulans.

Memang, prosesnya jadi lebih cepat. mengubah DFSK Glory 580 menjadi ambulans hanya butuh waktu 14 hari.

Ambulans VIP Ini Bermesin Turbo, Punya Start Stop Engine, Cruise Control, dan Garansi 7 Tahun

Meski demikian, umumnya kendaraan yang diubah menjadi mobil ambulans dirombak bodinya oleh karoseri dengan harapan untuk mendapat ruang lebih lega dan daya angkut lebih luas.

Pengemudi memang akan merasa nyaman lewat keyless entry, push start/stop engine button, cruise control, TPMS, bahkan DVR untuk merekam kondisi di depan.

Seperti yang dilihat di gambar, walau memang kabin DFSK Glory 580 cukup luas, tapi dibandingkan dengan mobil ambulans pada umumnya terlihat sempit. Karena di dalamnya dijejalkan berbagai peralatan medis.

Ambulans VIP Ini Bermesin Turbo, Punya Start Stop Engine, Cruise Control, dan Garansi 7 Tahun

Ada jok perawat, landasan scretcher, lemari peralatan, gantungan infus, tandu angkat stainless steel, hingga dua tabung Central Oksigen BBS system terpasang rapis.

Di atas plafon, ada dua lampu darurat geser, tandu angkat, serta boks serbaguna yang cukup besar. DFSK Glory 580 Ambulans mendapatkan garansi 7 tahun atau 150.000 kilometer. Mungkin ini adalah mobil ambulans dengan garansi terpanjang.

Menurut Fiqi, sebagai Ambulans VIP, DFSK Glory 580 Ambulans menargetkan rumah sakit-rumah sakit yang membutuhkan mobil ambulans yang nyaman. “Khususnya RS kelas A dan B,” bebernya.
(dan)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Mobil Listrik DFSK Gelora...
Mobil Listrik DFSK Gelora E Dimodifikasi ala VIP Luxury, Harga Hampir Rp600 Juta
Sempat Deg-degan, Ngegas...
Sempat Deg-degan, Ngegas DFSK Gelora E Lampung-Jakarta Habiskan Baterai 72 Persen
Menakar Pasar Mobil...
Menakar Pasar Mobil Niaga Listrik di Indonesia, Seksi tapi Masih Niche
Mobil Listrik Gelora...
Mobil Listrik Gelora E Tempuh Jakarta-Bandung Tanpa Cas, 157 Km Cuma Butuh Rp43 Ribu
Alasan Harga Esemka...
Alasan Harga Esemka Bima EV Lebih Mahal Rp180 Juta Dibanding DFSK Gelora E
Ini Dia Biaya Perawatan...
Ini Dia Biaya Perawatan DFSK Super Cab Selama 5 Tahun
Dibanderol di Bawah...
Dibanderol di Bawah Rp500 Juta, Inilah Fitur DFSK Gelora E
Ekspor Mobil DFSK yang...
Ekspor Mobil DFSK yang Diproduksi di Cikande Meningkat 96%
Mobil Banyak Parkir...
Mobil Banyak Parkir Saat PPKM Darurat, Ini Komponen yang Perlu Diperhatikan
Rekomendasi
Mufti Besar Mesir Menolak...
Mufti Besar Mesir Menolak Fatwa Jihad Melawan Israel, Apa Alasannya?
3 Artis Mualaf yang...
3 Artis Mualaf yang Tumbuh di Keluarga Pendeta, Penuh Toleransi
Ini Daftar Jadwal Konser...
Ini Daftar Jadwal Konser K-Pop dan Fan Meeting di Indonesia Sepanjang 2025
PWNU DKI Ingatkan Peran...
PWNU DKI Ingatkan Peran BPH dalam Mengelola Haji 2025
China Mengutuk Tarif...
China Mengutuk Tarif Baru Trump 54%, Sebut Bentuk Intimidasi Ekonomi
Elon Musk ingin Trump...
Elon Musk ingin Trump Batalkan Tarif, Apa Alasannya?
Berita Terkini
Jangan Kedip! Promo...
Jangan Kedip! Promo Vespa April 2025: Diskon hingga Aksesori Gratis
8 jam yang lalu
Arus Balik Lebaran 2025:...
Arus Balik Lebaran 2025: 70 Persen Pemudik Berpacu dengan Waktu, Jabodetabek Kembali Berdenyut!
10 jam yang lalu
Geger Bos Besar Honda...
Geger Bos Besar Honda Shinji Aoyama Tiba-tiba Mundur, Ada Apa?
11 jam yang lalu
Murah dan Kuat Taktik...
Murah dan Kuat Taktik Suzuki yang Kini Dipakai Harley Davidson
12 jam yang lalu
Produsen Suku Cadang...
Produsen Suku Cadang Mobil Taiwan Berniat Angkat Kaki dari AS
14 jam yang lalu
Audi Ancam Keluar dari...
Audi Ancam Keluar dari AS Jika Kebijakan Tarif Impor Tidak Dihentikan
15 jam yang lalu
Infografis
Demo Besar Guncang AS...
Demo Besar Guncang AS di 1.200 Lokasi dan 50 Negara Bagian
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved