TVS Apache 310 Adventure Sang Penatang KTM 390 ADV

Selasa, 02 Juni 2020 - 23:01 WIB
loading...
TVS Apache 310 Adventure...
TVS Apache 310 Adventure . FOTO/ IST
A A A
NEW DELHI - KTM 390 ADV siap kedatangan penatang baru TVS Apache 310 Adventure dan akan mengaspal di India.

Seperti dilansir dari rushlane.com, Bos TVS Motor Company K. N. Radhakrishnan memberikan sinyal sepeda moto terbaru itu dibangun dari plaftorm bermsin 310 cc dan seharusnya meluncur pada 2021.

Perusahaan perancangnya, yakni BMW Motorroad menyatakan TVS Apache 310 berkapasitas 313 cc. BACA JUGA - Toyota Pastikan Kelahiran Generasi Terbaru Fortuner 2020

Mesin ini mampu menghasilkan tenaga 34 hp pada 9.500 rpm dan torsi puncak 28 nm pada 7.500 rpm. Tenaga disalurkan ke roda belakang melalui transmisi manual enam percepatan.
TVS Apache 310 Adventure Sang Penatang KTM 390 ADV

Ground clearance lebih tinggi, ban serbaguna, kaca depan tinggi, velg sporty, garpu depan besar (mungkin sudah upside down), suspensi belakang monoshock dan sistem knalpot Akrapovic. BACA JUGA - Yamaha Resmi Hadirkan R6 Edisi Spesial Ultah R Series

Fitur utama yang bakal ditawarkan TVS untuk motor petualangan ini adalah konsol instrumen TFT sporty, gearbox rasio pendek, beberapa mode pengendaraan, teknologi ride-by-wire, slipper clutch, Glide Thru Technology Plus dan ABS yang dapat diganti.

Teknologi terhubung SmartXonnect dari TVS juga diharapkan akan ditawarkan sebagai fitur standar. SmartXonnect memungkinkan pengguna untuk memasangkan smartphone mereka dengan konsol instrumen untuk mengakses berbagai fitur seperti ID penelepon, bantuan navigasi, dan lokasi parkir terakhir.

Motor ini kabarnya dibangun dari basis Apache RR310. Belum ada konfirmasi apapun dari TVS soal dugaan ini, tapi kemungkinan besar sepeda motor 310 cc akan menjadi model motor petualang.

Menarik disimak bahwa selama ini Apache 310 telah dikembangkan melalui kolaborasi bersama antara TVS dan BMW Motorrad. Dalam kolaborasi ini, BMW fokus pada teknik dan teknologi, sedangkan TVS menjaga kebutuhan produksi.
(wbs)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Yamaha Cygnus Gryphus...
Yamaha Cygnus Gryphus Penantang Honda Vario Diluncurkan, 1 Liter Tembus 42 Km
Vespa Listrik Punya...
Vespa Listrik Punya Bertabur Warna Baru Karya Seniman Dunia
Penjualan Sentuh 1 Juta...
Penjualan Sentuh 1 Juta Unit Motor, Royal Enfield Cetak Sejarah
BMW R 1300 R Diluncurkan,...
BMW R 1300 R Diluncurkan, Begini Tampang dan Tenaganya
Desain Honda NC750X...
Desain Honda NC750X dari Sudut Pandang Red Dot 2025
Ducati Panigale V4 Lamborghini...
Ducati Panigale V4 Lamborghini Diperkenalkan, Diproduksi hanya 630 Unit
Ducati Desmo450 MX Mesin...
Ducati Desmo450 MX Mesin 1 Silender 449cc dengan Bobot Ringan
Pabrikan Senjata Api...
Pabrikan Senjata Api AK 47 Kembali Produksi Motor Berwarna Pink?
Harga Mobil dan Motor...
Harga Mobil dan Motor Bakal Gila-gilaan Akibat Tarif Baru Donald Trump
Rekomendasi
Arya Saloka Gugat Cerai...
Arya Saloka Gugat Cerai Putri Anne di Pengadilan Agama Jakarta Selatan
7 Fakta Mohammed bin...
7 Fakta Mohammed bin Salman, Salah Satunya Peran Sentral dalam Diplomasi Global
FK Unair Hadirkan 2...
FK Unair Hadirkan 2 Ahli dari China Medical University untuk Program Adjunct Professor
Sidang Cerai Perdana...
Sidang Cerai Perdana Arya Saloka dan Putri Anne Digelar 30 April 2025
3 Fakta Arab Saudi Bakal...
3 Fakta Arab Saudi Bakal Lunasi Semua Utang Suriah ke Bank Dunia
Daftar 25 Stadion Sepak...
Daftar 25 Stadion Sepak Bola Terbaik Dunia 2025: Ikon Arsitektur, Sejarah Magis, dan Atmosfer Membara
Berita Terkini
Efek Lebaran 2025: Penjualan...
Efek Lebaran 2025: Penjualan Honda Naik 5 Persen, Brio Masih Dominan 50 Persen
6 jam yang lalu
10 Merek Mobil Terlaris...
10 Merek Mobil Terlaris Maret 2024: Toyota Tetap Nomor 1, BYD Menyeruak!
7 jam yang lalu
Penjualan Motor Maret...
Penjualan Motor Maret 2025 Anjlok! Target 6,5 Juta Unit Tidak Tercapai?
7 jam yang lalu
Pabrik Neta Dikepung...
Pabrik Neta Dikepung Karyawan Dealer Imbas Mobil Tak Dikirim
1 hari yang lalu
Yamaha Cygnus Gryphus...
Yamaha Cygnus Gryphus Penantang Honda Vario Diluncurkan, 1 Liter Tembus 42 Km
1 hari yang lalu
Divonis Berbahaya, Eropa...
Divonis Berbahaya, Eropa Larang Penggunaan Serat Karbon untuk Kendaraan
1 hari yang lalu
Infografis
5 Kisah Kengerian dan...
5 Kisah Kengerian dan Kegilaan Sang Gembong Narkoba Pablo Escobar
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved