Mengapa Sirkuit Mandalika Kotor dan Bagaimana Cara Membersihkannya?

Minggu, 13 Februari 2022 - 08:48 WIB
loading...
Mengapa Sirkuit Mandalika...
Kecepatan para pembalap pada Official Test akan terhambat jika sirkuit Mandalika kotor karena debu dan lumpur. Foto: dok
A A A
MANDALIKA - Sirkuit Mandalik a dipuji sebagai salah satu sirkuit paling indah di dunia. Tapi, sebagai penyelenggara pertama ajang MotoGP, masih ada sejumlah masalah yang perlu diperbaiki.

Salah satunya, lintasan sirkuit yang kotor karena debu, tanah, dan lumpur. Itu terlihat dalam dua hari pengujian MotoGP Mandalika sejak Jumat (11/2) silam.

Sirkuit Mandalika kotor akibat debu, lumpur, dan tanah di sepanjang lintasan akibat hujan malam sebelumnya.

Mengapa bisa kotor? Salah satunya, karena memang lokasinya yang dikelilingi pasir. Faktor lainnya adalah berbagai kegiatan pembangunan diluar lintasan (pembangunan jalan, pembangunan fasilitas penonton) dan bagian sisi dalam lintasan (pembangunan jalan, pembangunan fasilitas penonton) yang menyebabkan debu yang beterbangan jauh lebih banyak dibandingkan kondisi normal.

Debu tersebut jatuh pada permukaan lintasan, masuk kedalam pori-pori lintasan di antara kerikil permukaan lintasan. Kondisi debu yang sangat banyak selama 2 bulan, juga lintasan tidak pernah dipakai untuk kegiatan motorsport sejak WSBK hingga sesi pra-season testing menyebabkan banyaknya debu yang beterbangan saat dilewati kendaraan MotoGP.



Direktur Utama MGPA Andhi Satria mengatakan, segala yang terjadi pada kegiatan pra-season testing ini akan dijadikan bahan evaluasi untuk mempersiapkan pagelaran big event MotoGP di Bulan Maret nanti sehingga pada saat race nanti jauh lebih baik.

Tentu saja, pihak penyelenggara Mandalika Grand Prix Association (MGPA) bergerak cepat untuk membersihkan lintasan. Race Director Mike Webb menyarankan agar MGPA melakukan pembersihan rutin setiap dua minggu.

Pada uji coba MotoGP Mandalika Sabtu (12/2) kemarin, CEO Dorna Carlos Espeletza sendiri mengaku cukup puas dengan kondisi lintasan setelah dibersihkan.

Track Jet Truck
Mengapa Sirkuit Mandalika Kotor dan Bagaimana Cara Membersihkannya?

Bagaimana cara membersihkan sirkuti MotoGP Mandalika? Pihak MGPA menggunakan Track Jet Truck dan kendaraan Track Sweeping.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Sasis BMW M 1000 RR...
Sasis BMW M 1000 RR Dilarang Digunakan di WSBK
Motor Bikinan China...
Motor Bikinan China Berniat Masuk Ajang Balap MotoGP?
Toyota New GR Yaris...
Toyota New GR Yaris dan All New Agya GR Sport Digeber di Sirkuit Mandalika
Brembo Beli Ohlins,...
Brembo Beli Ohlins, Persaingan Pasar Suspensi Kendaraan Berubah Total
Ini Rahasia Ducati Desmosedici...
Ini Rahasia Ducati Desmosedici GP24 Melejit di MotoGP Mandalika 2024
Ini Motor Harian Juara...
Ini Motor Harian Juara Dunia MotoGP, Harganya Setara Innova Zenix
Motor Paling Tidak Laku...
Motor Paling Tidak Laku Honda Justru Jadi Bintang di MotoGP Mandalika 2024
Tertinggal Jauh oleh...
Tertinggal Jauh oleh Ducati, Yamaha Siap Beralih ke Mesin V4
Repsol Resmi Tinggalkan...
Repsol Resmi Tinggalkan Honda Mulai Tahun Depan
Rekomendasi
Puncak Arus Balik Lebaran...
Puncak Arus Balik Lebaran 2025, Ini Penampakan Arus Lalin di Tol Cipali dan Pantura Cirebon
Lebih dari 39.000 Anak...
Lebih dari 39.000 Anak Yatim di Gaza akibat Genosida Israel
Lawan Trump, Kanada...
Lawan Trump, Kanada Sumpah akan Memimpin Dunia
Red Sparks Comeback...
Red Sparks Comeback Berkat Megawati Hangestri! Ini Profil Pendidikan Sang Bintang Voli Dunia
Tarif Trump Ancam Ekonomi...
Tarif Trump Ancam Ekonomi Indonesia, Bisa Jadi Malapetaka Nasional
Buntut Tarif Impor Baru,...
Buntut Tarif Impor Baru, Elon Musk dan Mark Zuckerberg Cs Rugi Rp3,48 Kuadriliun dalam Sehari
Berita Terkini
Lotus Memperkenalkan...
Lotus Memperkenalkan Struktur Baru untuk Eletre dan Emeya
6 jam yang lalu
Industri Otomotif Bakal...
Industri Otomotif Bakal Sekarat, Ini Risiko yang Mengintai AS Terkait Tarif Impor
13 jam yang lalu
Tarif Impor Baru AS...
Tarif Impor Baru AS Diberlakukan, Hyundai Menang Telak
15 jam yang lalu
Ducati Desmo450 MX Mesin...
Ducati Desmo450 MX Mesin 1 Silender 449cc dengan Bobot Ringan
16 jam yang lalu
Tarif Impor Baru AS...
Tarif Impor Baru AS Bakal Kubur Niat Orang Beli Mobil Baru
17 jam yang lalu
BYD Salip Tesla di Eropa,...
BYD Salip Tesla di Eropa, Penjualan di Q1 2025 Naik 60 Persen
19 jam yang lalu
Infografis
2 Negara NATO akan Kirim...
2 Negara NATO akan Kirim Jet Tempur dan Kapal Perang ke Ukraina
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved